Aksi Ipda Indra Bantu Korban Laka Lantas Gunakan Becak Tuai Pujian

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 28 Februari 2024 - 15:52 WIB

20280 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Kualasimpang — Aksi heroik salah satu personel Polres Aceh Tamiang, IPDA Indra yang membantu korban laka lantas dengan menggunakan becak menuai pujian, Selasa, 27 Februari 2024.

Ipda Indra terlihat menggunakan becak membawa seorang wanita yang merupakan korban laka lantas ke RSUD Aceh Tamiang untuk mendapatkan perawatan medis.

Aksi terpuji itu dilakukan Ipda Indra saat dirinya melaksanakan patroli dan melihat adanya kejadian laka lantas, sehingga dia langsung tergerak untuk membantu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aksi Ipda Indra Bantu Korban Laka Lantas Gunakan Becak Tuai Pujian

“Saat saya melintas, terdapat seorang wanita yang mengalami kecelakaan, sehingga langsung menepi dan membantu korban. Alhamdulilah korban tidak mengalami luka serius. Saya juga langsung menyetop becak dan menggendong korban serta membawanya ke RSUD Aceh Tamiang,” kata Ipda Indra, dalam wawancara singkat di Aceh Tamiang, Rabu, 28 Februari 2024.

Salah satu masyarakat yang dijumpai di RSUD Aceh Tamiang menyatakan salut dengan personel Polri tersebut yang sigap membantu korban kecelakaan.

“Salut lihat polisi Aceh Tamiang. Ada warga yang kecelakaan ditolong hingga ke rumah sakit,” kata warga tersebut.

Pertamanya saya kira ada apa, terkejut saya ikuti dan tanya ternyata bapak polisi itu bantu warga yang kecelakaan. Sukses selalu buat bapak Polisi di Indonesia khususnya Aceh Tamiang. Semoga selalu dapat membantu masyarakat, kami bangga,” pungkasnya.

Berita Terkait

Langkah Nyata Kemandirian Pangan: Yonif TP 855/RD Optimalkan Lahan untuk Produksi Peternakan dan Pertanian
Nyawa Tak Mengenal Jarak, RSUD Sahuddin Jemput Pasien Gratis Hingga Gayo Lues dan Tanah Karo
Babinsa Berikan Materi Was Bang Kepada Siswa-Siswi SMK N 1 Gayo Lues
Babinsa Koramil 09/Putri Betung Aktif Dampingi Warga untuk Ketahanan Pangan di Pekarangan Rumah
280 Guru SMP Rayon 02 Aceh Utara Ikuti Uji Baca Al-Qur’an
Hadapi Tantangan Ekonomi, Wagub Aceh Ajak Anak Muda Kuasai Literasi Keuangan
Polres Aceh Selatan Gelar Jum’at Curhat, Warga Sampaikan Aspirasi Antara Lain Mengenai Kenakalan Remaja
Wabup Al Hilal Pimpin Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Di Agara

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:28 WIB

Langkah Nyata Kemandirian Pangan: Yonif TP 855/RD Optimalkan Lahan untuk Produksi Peternakan dan Pertanian

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:26 WIB

Babinsa Berikan Materi Was Bang Kepada Siswa-Siswi SMK N 1 Gayo Lues

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:23 WIB

Babinsa Koramil 09/Putri Betung Aktif Dampingi Warga untuk Ketahanan Pangan di Pekarangan Rumah

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:04 WIB

280 Guru SMP Rayon 02 Aceh Utara Ikuti Uji Baca Al-Qur’an

Jumat, 3 Oktober 2025 - 21:15 WIB

Hadapi Tantangan Ekonomi, Wagub Aceh Ajak Anak Muda Kuasai Literasi Keuangan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:38 WIB

Polres Aceh Selatan Gelar Jum’at Curhat, Warga Sampaikan Aspirasi Antara Lain Mengenai Kenakalan Remaja

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:32 WIB

Wabup Al Hilal Pimpin Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Di Agara

Jumat, 3 Oktober 2025 - 18:00 WIB

Pemko Langsa Terima Pencanangan Pembukaan SID Reksadana

Berita Terbaru