PT. PLB 1 Aceh Singkil Tambal Jalan Rusak Desa Ring 1 Perusahaanaan

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 7 April 2024 - 08:15 WIB

20268 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLII-ACEH SINGKIL-Tak henti-hentinya Perusahaan PT. PLB I Aceh Singkil selalu memberikan bantuan Desa – Desa disekitar ring – ring satunya.

Kali ini perusahaan itu, terlihat melakukan  perbaikan jalan rusak di Desa Suka Makmur, Kecamatan Gunung Meriah Kabupaten Aceh Singkil melalui dana CSR (Corporate Social Responsibility) Perusahaan, Pada hari Kamis (04/04/2024) beberapa hari kemarin.

Teguh Arief W selaku Humas / CDO PT PLB I Aceh Singkil, Saat dikonfirmasi oleh awak media, hari Jum’at (05/04/24) membenarkan terkait hal tersebut.,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ia mengatakan, Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit PT. PLB I telah melakukan penimbunan jalan yang rusak di Desa Suka Makmur, Kecamatan Gunung Meriah.” Sebut, Teguh Arif

Kemudian, adapun penimbunan dikerjakan berada di Desa Suka Makmur, yaitu Dusun 1 perbatasan dengan Desa Pandan Sari, Dusun 3 arah mau ke Gereja dan terakhir di Dusun 4 yang berbatasan dengan Desa Sidorejo,” Ungkap, Teguh.

Meski demikian, walaupun pekerjaan belum selesai 100 persen selesai dikerjakan, yaitu di Dusun 4, disitu ada sekitar 6 ret lagi yang belum ditimbun.” ujarnya.

Dikarenakan,berhubung alat berat Beko lowder kita masih rusak, jadi pengambilan matrial untuk sementara hentikan, mungkin akan disambung setelah selesai Lebaran Idul Fitri, nantinya.” tutur Teguh Arief.

Sumber berita: zona merdeka.com

Redaksi Khairuddin

 

Berita Terkait

Nyawa Tak Mengenal Jarak, RSUD Sahuddin Jemput Pasien Gratis Hingga Gayo Lues dan Tanah Karo
Validasi Data Pemilih dalam Rapat Pleno PDPB Triwulan III 2025
Yonif TP 855/RD terus tingkatkan dan perkuat Ketahanan Pangan dengan Pembangunan Fasilitas Ternak dan Pertanian di satuan
Irma NasDem Sebut SPPG Polri Tak Ada yang Berkasus karena Sesuai Standar
Reporter Seputar Gayo, Geucik Sangir, dan Ketua Apdesi Ucapkan Selamat atas Kenaikan Pangkat Komandan Batalyon TP 855/Raksaka Dharma
Polda Aceh Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
Polres Gayo Lues Gelar Coffee Morning Bersama Wartawan, Pererat Silaturahmi dan Bahas Isu Aktual
AKBP Sah Udur Sitinjak Serahkan Hadiah Kejuaraan Karate Cup 2025

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 14:29 WIB

Suasana Haru Penuh Kehangatan Warnai Lepas Sambut Kasubsi Kamtib Lapas Pemuda Langkat

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 12:00 WIB

Kalapas Kls I Medan Hadiri Kunjungan Kerja Komisi XIII DPR RI, Isu Overkapasitas Jadi Sorotan Utama

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:53 WIB

Karutan Kelas I Medan Hadiri Kunjungan Reses Komisi XIII DPR RI Di Sumut

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:24 WIB

Komisi XIII DPR RI Soroti Overkapasitas Lapas di Sumut, Kanwil Ditjenpas Paparkan Langkah Penanganan

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:00 WIB

Kantor Imigrasi Belawan Bersinergi Dengan Ditpolair, 9 WNA Diamankan Dan Dideportasi Dari Sumut

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:41 WIB

Sinergi Penguatan Supremasi Hukum, Kanwil Hukum Sumut Paparkan Capaian Dan Aspirasi dalam RDP

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:55 WIB

Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan Lepas Tiga Pegawai Raih Promosi Jabatan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Tes Urine Pegawai Dan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Wujud Komitmen Perangi Narkoba

Berita Terbaru