Menkumham Cup, Lapas Kelas I Medan Medan melakukan persiapan pertandingan Kempo

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 07:23 WIB

2096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS 1 MEDAN

31/08/2024

Medan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan, M. Pithra Jaya Saragih bersama Kasubag Kepegaiwan melakukan rapat internal guna persiapan mengikuti pertandingan “KEMPO” antar UPT Kemenkumham. Jum’at(30/08/2024).

Kegiatan ini merupakan event olahraga yang diadakan oleh FKI (Federasi Kempo Indonesia) bersama Kementrian Hukum dan HAM. Dalam kesempatan ini, Kepala Lembaga Pemsyarakatamn Kelas I Medan, M. Pithra Jaya Saragih, didampingi Kasubag Kepegawaian Lapas Kelas I Medan, Dian Siregar, untuk membersiapkan beberapa Atlet yang akan mengikuti Event ini mewakili Lapas Medan.

Baca Juga :  Semangat Kebersamaan Dan Sinergi, Lapas Perempuan Medan Ikuti Apel Pagi Bersama Jajaran.

Beberapa nama Pegawai Lapas Medan yang akan mengikuti event pertandingan ini diantaranya, Dian Siregar selaku Kasubag Kepegawaian, Goklas Sitanggang, Sarga Utama Harahap, dan Jacko Valentino Gea. Adapun turut hadir mengikuti pertandingan antara lain, Adiman Nugraha dari Rutan Klas I Medan serta Poby Rezki dan Gidion Jhon Putra dari Kantor Imgrasi Klas I Khusus Medan.

Baca Juga :  Gelorakan Semangat Pramuka, Lapas Perempuan Medan Siap Sukseskan Perkemahan Satya Dharma Bhakti Pemasyarakatan 2025

“Kita ingin hasil yang terbaik buat atlet-atlet yang akan bertanding di Bandung nanti, untuk itu kami melakukan persiapan yang matang dan latihan yang rutin agar hasil terbaik dapat diraih. Semangat Terus untuk Atlet yang akan bertanding nantinya,” tutur Jaya kepada media.

#lapas1medan
#kemenkumham
#ditjenpas
#kemenkumhamsumut

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Ikuti Kejuaraan Menembak dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79
Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Laksanakan Perawatan Senjata Api dan Inventaris Keamanan
Sehat dan Ceria, Lapas Pemuda Langkat Gelar Senam Pagi Bersama
Implementasi 13 Program Akselerasi Rutan Kelas I Tanjung gusta Medan Bagikan Bansos
Rutan Kelas I Tanjung gusta Medan Gelar Makan gratis dengan anak-anak panti asuhan
Polres Tanjungbalai Gelar Razia Skala Besar Di Tempat Hiburan Malam
Polres Pematangsiantar Amankan Residivis ,Diduga Jual Sabu di Jalan Pematang
Proyek Pemasangan Pipa Air Bersih di Medan Helvetia Disorot: Diduga Abaikan K3 dan Tidak Transparan

Berita Terkait

Sabtu, 28 Juni 2025 - 21:35 WIB

Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Ikuti Kejuaraan Menembak dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79

Sabtu, 28 Juni 2025 - 21:26 WIB

Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Laksanakan Perawatan Senjata Api dan Inventaris Keamanan

Sabtu, 28 Juni 2025 - 21:11 WIB

Sehat dan Ceria, Lapas Pemuda Langkat Gelar Senam Pagi Bersama

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:53 WIB

Rutan Kelas I Tanjung gusta Medan Gelar Makan gratis dengan anak-anak panti asuhan

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:36 WIB

Polres Tanjungbalai Gelar Razia Skala Besar Di Tempat Hiburan Malam

Sabtu, 28 Juni 2025 - 16:59 WIB

Polres Pematangsiantar Amankan Residivis ,Diduga Jual Sabu di Jalan Pematang

Sabtu, 28 Juni 2025 - 14:38 WIB

Proyek Pemasangan Pipa Air Bersih di Medan Helvetia Disorot: Diduga Abaikan K3 dan Tidak Transparan

Jumat, 27 Juni 2025 - 22:11 WIB

Berawal Dari Laporan Warga Pemilik Narkoba Di Tangkap Satres Narkoba Polres Tanjungbalai

Berita Terbaru

CERPEN

CITA-CITA KU DI MASA DEPAN

Sabtu, 28 Jun 2025 - 21:40 WIB

CERPEN

SEMENJAK MAMA DAN PAPA KU BERPISAH

Sabtu, 28 Jun 2025 - 21:12 WIB

error: Content is protected !!