HUT LANTAS : Polres Taput Bagikan Helm ke Sejumlah Pengendara Motor. TARUTUNG

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 9 September 2024 - 14:27 WIB

2079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|TAPANULI UTARA – Dalam rangka memperingati HUT ( Hari Ulang Tahun ) Lalu Lintas yang ke 69, Kapolres Tapanuli AKBP Ernis Sitinjak, S.H, S.I.K, turun langsung ke jalan untuk membagikan helm ke sejumlah pengedara sepeda motor.

Di dampingi kasat lantas Iptu Simatupang, S.H, MH dan sejumlah personil lalu lintas, kegiatan itu dilakukan di Jl. SM. Raja Tarutung, senin ( 9/9/2024 ).

Baca Juga :  Kadis Pendidikan Deli Serdang Buka Acara Workshop IKM Tingkat SMP Tahun 2024

Terlihat dilapangan, kapolres turut menghentikan beberapa kenderaan roda 2 yang tidak dilengkapi dengan kelengkapan kendaraan seperti plat kendaraan, kaca spion serta pengendaranya tidak menggunakan helm.

Dengan menyapa secara sopsn santun kapolres dan seluruh personil memberikan himbauan, agar saat berkendaraan selalu melengkapi surat-surat kendaraan demi tercerminnya kota yang santun akan berlalu lintas.

Hal lain juga disampaikan, selalu hati-hati dan waspada saat membawa kendaran agar terhindar dari kecelakaan yang merugikan diri sendiri maupun orang lain.

Baca Juga :  Sat Samapta Polres Gayo Lues, Tak Henti - Hentinya lakukan Patroli Dialogis

Setelah itu, kapolres memberikan beberapa helm bagi pengendara yang saat di hentikan tidak memiliki helm sembari menyampaikan, helm ini untuk mengingatkan pengendara agar selalu aktif menggunakan helm, dan jadi kenang-kenangan dari pihak kepolisian saat perayaan HUT lalulintas ke 69.

Sumber(Humas polres)
Pewarta(Maruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Mengikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Manajerial di Lingkungan Kanwil Ditjenpas Aceh
SEMAKIN KREATIF DAN PRODUKTIF, WARGA BINAAN LAPAS PEREMPUAN MEDAN DIBEKALI PELATIHAN TENUN ULOS
Wujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik, Kanwil Kemenkum Sumut Ikuti Kick Off Meeting Penyusunan Renstra dan Peta Proses Bisnis
Walikota Tanjungbalai Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Di Gedung Merah Putih
BUKTI NYATA PEMBERIAN APRESIASI, 2 ORANG PEGAWAI LAPAS PEREMPUAN MEDAN TERIMA REWARD
3 Petugas Resmi Naik Pangkat, Kalapas : Semakin Tinggi Pangkat Semakin Tinggi Tanggung Jawab Yang Diemban
Rutan I Medan Terima Kunjungan Ombudsman RI Perwakilan Prov. Sumut
Lonjakan Produksi Jagung di Wilayah Polda Jatim Dukung Program Swasembada Pangan

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 21:37 WIB

Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Mengikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Manajerial di Lingkungan Kanwil Ditjenpas Aceh

Selasa, 29 April 2025 - 21:15 WIB

SEMAKIN KREATIF DAN PRODUKTIF, WARGA BINAAN LAPAS PEREMPUAN MEDAN DIBEKALI PELATIHAN TENUN ULOS

Selasa, 29 April 2025 - 20:50 WIB

Walikota Tanjungbalai Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Di Gedung Merah Putih

Selasa, 29 April 2025 - 20:50 WIB

BUKTI NYATA PEMBERIAN APRESIASI, 2 ORANG PEGAWAI LAPAS PEREMPUAN MEDAN TERIMA REWARD

Selasa, 29 April 2025 - 20:42 WIB

3 Petugas Resmi Naik Pangkat, Kalapas : Semakin Tinggi Pangkat Semakin Tinggi Tanggung Jawab Yang Diemban

Selasa, 29 April 2025 - 19:19 WIB

Rutan I Medan Terima Kunjungan Ombudsman RI Perwakilan Prov. Sumut

Selasa, 29 April 2025 - 17:58 WIB

Lonjakan Produksi Jagung di Wilayah Polda Jatim Dukung Program Swasembada Pangan

Selasa, 29 April 2025 - 17:05 WIB

Pelindo Regional 1 Salurkan Bantuan Alat Tangkap Kepiting kepada Nelayan Bagan Deli

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Disematkan Pangkat Baru, 18 Petugas Lapas Narkotika Samarinda Naik Pangkat

Selasa, 29 Apr 2025 - 21:27 WIB