Praka Ade Ghandi Aryono Babinsa Kodim 0113/Gayo Lues Bersama PPL Beri Pelatihan Cara Buat Pupuk Organik Pada Petani

REDAKSI

- Redaksi

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

20433 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | ACEH | GAYO LUES, Babinsa Koramil 08/ Blangpegayon Kodim 0113/Gayo lues bersama anggota Penyuluh Pertanian Lapangan ( PPL) kecamatan Blangpegayon memberikan contoh cara pembuatan pupuk organik kepada kelompok tani Bemem musara didesa Bemem Buntul Pegayon Kec.Blangpegayon Kabupaten Gayo lues, Jum’at (17-01-2025)

Praka Ade Ghandi Aryono mengatakan bahwa pupuk organik merupakan pupuk yang berbahan dasar alam dan tidak menggunakan bahan kimia sintetis, pupuk organik bertujuan untuk memperbaiki struktur tanah, mengembalikan kesuburan tanah dan dapat menjaga keseimbangan ekosistem.

Baca Juga :  Pelantikan 38 Penjabat Geuchik Tahun 2024 di Kota Langsa

Ibu Siti Rahmah selaku Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) desa Bemem Buntul Pegayon menambahkan,dengan menggunakan pupuk organik unsur hara yang ada dalam tanah akan terjaga dan dapat mudah terserap oleh tanaman,sehingga kebutuhan unsur hara akan terpenuhi dengan tanah yang diperlakukan dengan cara organik. Disamping itu, pupuk organik tidak hanya untuk meningkatkan kesuburan tanah, tetapi dengan pupuk organik tanaman dapat terhindar dari kontaminasi kimia dan menjaga keseimbangan, serta mampu menekan biaya produksi yang sekarang ini dirasakan petani amat tinggi, terutama bila menggunakan pupuk kimia.

Baca Juga :  Polres Aceh Besar Meningkatkan Razia Cipta Kondisi Jelang Pemilu 2024

Dengan pendekatan dan pendampingan secara langsung kepada petani di wilayah binaan,salah satunya dengan memberikan contoh pembuatan pupuk organik seperti ini, di harapkan dapat menjadi salah satu solusi tentunya bagi petani agar dapat menghemat pengeluaran untuk kebutuhan pupuk.pungkas Praka Ade Ghandi Aryono.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pangdam IM Dorong Generasi Muda Pahami Wawasan Kebangsaan.
Turnamen Pencak Silat Tapak Suci Se-Kabupaten Gayo Lues Perebutkan Piala Yayasan Pelita Cendekia An-Najah
Bhabinkamtibmas Polsek Kutapanjang Polres Gayo Lues Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung di Gayo Lues
Panen Perdana Jagung Polsek Rikit Gaib Polres Gayo Lues, Dorongan Baru untuk Ketahanan Pangan
Pospol Blangpegayon Polres Gayo Lues Gelar Panen Perdana Jagung di Desa Cinta Maju
Guru Dayah dan Kader Poskesda Aceh Diberi Pelatihan Aksi Bergizi: Upaya Cegah Anemia & Stunting pada Santri
Diduga Pendaftaran Calon PPPK 2024 Disdik Aceh Besar Adanya Pelanggaran Maladministrasi
Diduga Proyek Pembangunan Dermaga Kapal Cepat Oleh BPKS Terindikasi Sarat Permainan

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 19:48 WIB

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Tanjungbalai Asahan Mengucap Selamat Hari Pers Nasional

Minggu, 9 Februari 2025 - 19:36 WIB

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:52 WIB

Pimpin Apel KRYD, Kapolrestabes Medan: Tawuran, 3C hingga Premanisme Jadi PR Kita

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:15 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun: “Minggu Kasih” Gabungkan Kebaikan dengan Keselamatan Berlalu Lintas

Minggu, 9 Februari 2025 - 11:46 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Pungli

Minggu, 9 Februari 2025 - 11:34 WIB

Pelaku penyerangan Anggota Polri Di percut Seituan Berhasil Di Amankan

Minggu, 9 Februari 2025 - 09:04 WIB

Satreskrim Polrestabes Medan Ringkus 4 Predator Seks Anak Di Bawah Umur

Minggu, 9 Februari 2025 - 08:15 WIB

Lapas Narkotika Samarinda Gelar Olahraga bagi Warga Binaan Baru dalam Program Mapenaling

Berita Terbaru

TANJUNG BALAI

Minggu, 9 Feb 2025 - 19:36 WIB

Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr. (Han), menginstruksikan kepada seluruh jajarannya, khususnya para Bintara Pembina Desa (Babinsa), untuk aktif memberikan wawasan kebangsaan kepada para siswa di seluruh wilayah Provinsi Aceh.

BANDA ACEH

Pangdam IM Dorong Generasi Muda Pahami Wawasan Kebangsaan.

Minggu, 9 Feb 2025 - 17:35 WIB