Dosen IAIN Lhokseumawe Di undang Menjadi Pembicara Pada Conference Internasional Di Tiga Kampus Kerala India

SAFARUDDIN

- Redaksi

Senin, 18 November 2024 - 00:03 WIB

201,117 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|ACEH|INTERNASIONAL- DR. NURUL FADHILLAH, M. Hum, Dosen dan Sekretaris Prodi Tadris Bahasa Inggris, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) dari Institut Agama Islam (IAIN) Lhokseumawe, berkesempatan diundang menjadi pembicara ( _Keynote Speaker_ ) pada Konferensi Internasional yang diselenggarakan oleh 3 Kampus ternama di India. Kegiatan ini berlangsung selama 3 hari mulai tanggal 11, 13 dan 14 November 2024.

Pada tanggal 11 November 2024, Dr. Nurul Fadhillah menjadi _Keynote Speaker_ di EMEA College Kondotty yang berada di wilayah Mallapuram, Kerala, India. Beliau menyampaikan presentasi dengan judul “Teaching and Learning English: Current Global Perspectives” bersanding bersama pembicara dari kampus Shaqra University, Riyadh Saudi Arabia, Dr. Fahim Korasen Kandi yang menyampaikan presentasi dengan judul “Teaching ang Learning English: Current Scenario from the Middle East”.
EMEA College sendiri adalah salah satu institusi yang didominasi oleh dosen dan mahasiswa Muslim.
Singkatan EMEA berasal dari “Ernad Muslim Education Association”
Pada kegiatan One Day International Conference yang dilaksanakan oleh EMEA College ini adalah kali pertama mengundang pembicara dari Indonesia secara offline, dan dari Institusi Islam yaitu IAIN Lhokseumawe.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya pada tanggal 13 November 2024, Dr. Nurul Fadhillah menyampaikan presentasi dengan judul “ELT Reimagined: Overcoming Challenges, Unlocking Potential” di

Kampus Christ College (Autonomous) Irinjalakuda, yang berada di wilayah Thrissur, Kerala, India. Bersanding bersama pembicara dari Department of English, Amrita Vishwa Vidyapeetham, Kochi Campus Prof. Dr. Latha Nair R dan Dr. Anupama P dari kampus K.S.M.D.B.C Sasthamcotta.

Pada hari terakhir tanggal 14 November 2024, Dr. Nurul Fadhillah menyampaikan presentasi pada One day International Conference di Assumption College, Changanassery, dengan judul “English Language Education in the 21st Century: Overcoming Challenges, Embracing Opportunities” bersanding bersama Dr. K.J. Varghese dari kampus Christ College (Autonomous) Irinjalakuda dan Dr. Smita Joseph dari Hyderabad University.

Partisipasi Dr. Nurul Fadhillah sebagai _Keynote Speaker_ pada kegiatan Konferensi Internasional di beberapa kampus di India, menambah peran aktif IAIN Lhokseumawe dalam upaya memperluas jaringan internasional serta berbagi pengalaman dan pengetahuan di kancah global khususnya pada bidang _English Education._ Konferensi Internasional ini sendiri merupakan wadah bagi para Akademisi, Peneliti dan Profesional untuk bertukar ide, gagasan dan berkolaborasi untuk mendiskusikan isu-isu pendidikan dari berbagai belahan dunia. Sehingga untuk kedepannya dapat menerapkan kompetensi profesional para akademisi dan mahasiswa di IAIN Lhokseumawe yang dalam waktu dekat akan beralih status menjadi UIN Sultanah Nahrasiyah Lhokseumawe.(sin).

Berita Terkait

FTIK UIN Sultanah Nahrasiyah Tuntaskan Tiga Agenda Internasional sebagai Implementasi MoU Strategis, Kolaborasi dengan Institusi Mitra
Kolaborasi 4 Institusi, FTIK UIN Sultanah Nahrasiyah Sukses Gelar Seminar Internasional Empat Negara
Satgas UNIFIL Kodam IM Peduli sesama, Resmikan Sistem Penyaringan Air Untuk Masyarakat Lebanon Selatan.
Dhiyanesya Siswa MIN 2 Langsa Juara II Hitung Cepat Sempoa Tingkat Dunia
Pengeboman Ikan di Pulo Nasi Merusak Ekosistem Laut dan Perekonomian Nelayan
Studium General FDK UINAR Hadirkan Dosen Tamu dari UnIPSAS Malaysia
Perdamaian Aceh: Halim Abe Usulkan Tinjauan MoU Helsinki.
FDK UIN Ar-Raniry Sukses Laksanakan Rangkaian KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 14:46 WIB

GPA dan IPA menggelar Aksi Damai Tagih Janji Walikota

Jumat, 3 Oktober 2025 - 14:26 WIB

Gelar Serbuan Teritorial, Yonif TP 855/RD Pererat Kemanunggalan TNI dengan Masyarakat di Gayo lues

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:57 WIB

Babinsa Bersama Warga Bersih-bersih Lingkungan 

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:41 WIB

Ketahanan Pangan Desa Ramung musara kec.putri Betung Di kuatkan Lewat Pertanian pembibitan Cabai Rawit

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:27 WIB

Lapas Padangsidimpuan Gelar Jumat Berkah: 40 Paket Makanan Dibagikan kepada Warga Sekitar

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:21 WIB

Kemenkum Sumut Gelar Harmonisasi Ranperbup Nias untuk Tingkatkan Layanan Kesehatan dan Tata Kelola Pajak Daerah

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:15 WIB

Lapas Padangsidimpuan Terima Kunjungan BPJS Kesehatan untuk Proses Kredensialing Klinik Pratama Lapas

Jumat, 3 Oktober 2025 - 10:49 WIB

MPLS Sekolah Rakyat ST 26 Pidie Jaya: Anak-anak Ceria, Guru dan Wali Asuh Setia Membimbing

Berita Terbaru

PEMATANG SIANTAR

GPA dan IPA menggelar Aksi Damai Tagih Janji Walikota

Jumat, 3 Okt 2025 - 14:46 WIB

ACEH

Babinsa Bersama Warga Bersih-bersih Lingkungan 

Jumat, 3 Okt 2025 - 12:57 WIB