Kasdam IM Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila.

Deni

- Redaksi

Selasa, 1 Oktober 2024 - 10:19 WIB

20158 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Brigadir Jenderal TNI Ayi Supriatna, S.I.P., M.M. memimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 di Lapangan Blang Padang, Banda Aceh, pada Selasa (01/10/2024).

Brigadir Jenderal TNI Ayi Supriatna, S.I.P., M.M. memimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 di Lapangan Blang Padang, Banda Aceh, pada Selasa (01/10/2024).

TIMELINES INEW Banda Aceh – Kepala Staf Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Kasdam IM) Brigadir Jenderal TNI Ayi Supriatna, S.I.P., M.M. memimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 di Lapangan Blang Padang, Banda Aceh, pada Selasa (01/10/2024).

Peringatan Hari Kesaktian Pancasila ini mengacu pada Surat Edaran Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 23224/MPK.F/TU.02.03/2024 tentang Penyelenggaraan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024, yang mengusung tema “BERSAMA PANCASILA KITA WUJUDKAN INDONESIA EMAS”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peringatan Hari Kesaktian Pancasila merupakan momen penting untuk memantapkan komitmen seluruh elemen bangsa dalam mengamalkan dan menjunjung tinggi nilai-nilai luhur Pancasila. Dengan semangat Hari Kesaktian Pancasila ini diharapkan mampu memperkokoh tekad kita bersama dalam menjaga keutuhan dan kemajuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Turut hadir dalam upacara tersebut Irdam IM, Kapoksahli Pangdam IM, para Asisten Kasdam IM, para Kepala Badan Pelaksana Kodam IM (Kabalakdam IM), serta seluruh peserta upacara yang terdiri dari Perwira, Bintara, Tamtama, dan Pegawai Negeri Sipil Kodam IM.

Berita Terkait

Langkah Nyata Kemandirian Pangan: Yonif TP 855/RD Optimalkan Lahan untuk Produksi Peternakan dan Pertanian
Nyawa Tak Mengenal Jarak, RSUD Sahuddin Jemput Pasien Gratis Hingga Gayo Lues dan Tanah Karo
Babinsa Berikan Materi Was Bang Kepada Siswa-Siswi SMK N 1 Gayo Lues
Babinsa Koramil 09/Putri Betung Aktif Dampingi Warga untuk Ketahanan Pangan di Pekarangan Rumah
Pemko Langsa Terima Pencanangan Pembukaan SID Reksadana
Kapolsek Darusalam Ajak Warga Hadiri Doa Bersama dan Tausiah Malam Ini
Validasi Data Pemilih dalam Rapat Pleno PDPB Triwulan III 2025
Prajurit Yonif TP 855/RD Gelar Serbuan Teritorial Pererat Kemanunggalan TNI dengan Masyarakat dalam Memperingati HUT TNI ke-80

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 16:36 WIB

Tiga Orang Ditetapkan jadi Tersangka, Kejari Palu Palu Ungkap Modus Kasus Korupsi Dana Penyertaan Modal Perumda

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 16:14 WIB

Perdana Pesawat Jenis Airbus A320 Resmi Beroperasi Melayani Rute Poso

Rabu, 3 September 2025 - 16:43 WIB

Guru di Pedalaman Sulteng : Mengabdi dengan Air Mata, Hidup Terpisah dari Keluarga Demi Negara

Jumat, 29 Agustus 2025 - 00:57 WIB

Usai Purna Jabatan dari Gubernur Sulteng, ini kegiatan Bung Cudy Setiap Hari 

Jumat, 29 Agustus 2025 - 00:21 WIB

Prihatin Maraknya Prostitusi di Tondo, MUI Sulteng Minta Pemerintah Ambil Langkah Tegas

Jumat, 29 Agustus 2025 - 00:10 WIB

Seorang Tukang Parkir Ditemukan Tewas di Depan Kafe di Kota Palu

Jumat, 29 Agustus 2025 - 00:01 WIB

Polres Poso Raih Penghargaan IKPA Terbaik Tahun 2025 dari KPPN Poso

Kamis, 28 Agustus 2025 - 23:53 WIB

KPPN Poso Salurkan Rp120,52 Miliar Tunjangan Profesi Guru hingga Triwulan II 2025

Berita Terbaru