Kepala BNNK Gayo Lues bapak Fauzul Iman,S.T,M.Si. hadiri kegiatan puncak peringatan HANI 2023 di Bali

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 30 Juni 2023 - 17:15 WIB

20292 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TIMELINES INEWS | GAYO LUES

Badan Narkotika Nasional Republik Indonesia menyelenggarakan puncak peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) Tahun 2023. Kegiatan yang terpusat di Garuda Wisnu Kencana (GWK) Cultural Park Jimbaran, Bali, Senin,26/06/2023, pukul 18.00 WITA.

Pada Puncak peringatan HANI Tahun 2023 di Bali ini, dihadiri Langsung oleh Kepala BNN Kabupaten Gayo Lues bapak Fauzul Iman,S.T,M.Si. di dampingi Ketua Koperasi CGML bapak Abdurahman aman mala dan ASPETRI bapak M.Raju,S.H. untuk menerima piagam penghargaan Bidang Pemberdayaan Masyarakat kepada Koperasi binaan BNN Kabupaten Gayo Lues KSU Gayo Coffe Mountain Leuser yang diserahkan langsung oleh Kepala BNN RI Komjen Pol.Dr. Petrus Reinhard Golose, M.M., diberikan kepada Ketua Koperasi KSU Gayo Coffe Mountain Leuser bapak Abdurahman Aman Mala.

bapak Fauzul Iman,S.T,M.Si. mengatakan kepada pihak media Timelinesinews bahwa Kegiatan Pelaksanaan Puncak Peringatan HANI Tahun 2023 ini juga diikuti oleh seluruh Pejabat Lingkungan BNN se Indonesia, BNN khususnya Lingkungan BNNK Gayolues diikuti Secara Virtual menggunakan Alat Media Cisco Webex, jelasnya.

Baca Juga :  Team Patroli Presisi Satsamapta Polres Gayo Lues Gencar Lakukan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas

Sambutan Kepala BNN RI bapak Komjen Pol.Dr. Petrus Reinhard Golose, M.M. menyampaikan bahwa peringatan hari HANI tahun 2023 merupakan momentum keprihatinan dunia terhadap penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba yang tentunya selalu meningkat dan semakin mengkhawatirkan berdasarkan data UNODC 284 juta orang dengan rentang usia antara 15-64 tahun yang didominasi oleh generasi muda yang mendapat stigma buruk dan diskriminasi yang rusaknya kesehatan sosial yang sangat sulit dipulihkan.

Sehingga sangat tepat peringatan HANI Tahun 2023 mengusung tema “PERCEPATAN PERANG MELAWAN NARKOTIKA (ACCELERATE WAR ON DRUGS) MENUJU  INDONESIA BERSINAR “INDONESIA BERSIH NARKOTIKA”.

BNN RI sebagai leading institution penanganan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba dengan strategi yang komprehensif, Soft Power Aproach, Hard Power Aproach, Smart Power Aproach dan Corpporation Power Aproach.

Baca Juga :  SDS Terpadu Raudlatul Jannah Gelar Perkemahan PERJUSAMI untuk Menumbuhkan Patriotisme dan Kemandirian di Gayo Lues 

Peringatan Hani tahun 2023 ini merupakan peringatan terbesar di dunia, maka dengan ini kepala BNN RI bapak Komjen Pol.Dr. Petrus Reinhard Golose, M.M. mengajak seluruh masyarakat Nasional dan internasional untuk bersama-sama melakukan Akselerasi War On Drugs.

Dalam Acara ini, Presiden RI bapak H.IrJokowi Widodo juga menyampaikan bahwa penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba adalah kejahatan yang sangat luar biasa yang membahayakan generasi muda dan merusak daya saing bangsa, kita tidak boleh tinggal diam dan harus melakukan langkah nyata, yaitu:
1. Tegakan hukum sekeras-kerasnya pada bandar dan pengedar Narkotika;
2. Tingkatkan upaya rehabilitasi bagi pecandu narkoba;
3. Perkuat ketahanan keluarga dan masyarakat;
4. Tingkatkan kesadaran masyarakat tentang bahaya narkoba yang dimulai sejak dini , mari jadikan HANI Tahun 2023 sebagai momentum untuk memerangi Penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba. (dwie)

Facebook Comments Box

Penulis : Dwie

Editor : Icad

Berita Terkait

Kapospampol Blangpegayon Dampingi Petugas PPL dalam Revitalisasi Gapoktan Desa Kute Bukit Gayo Lues 
Aiptu Joko Ansari SH Kapospampol Blangpegayon Polres Gayo Lues hadiri Penanaman kedua program P2B Desa Kutebukit 
Desa Kute Bukit di Gayo Lues Masuki Tahap II Program Penanaman Pekarangan Pangan Bergizi (P2B)
Bupati Aceh Tenggara Berikan Penghargaan kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan atas Prestasi Pelayanan Publik
Tingkatkan Kerja Sama Yang Baik, Babinsa Komsos bersama Perangkat Desa
Satresnarkoba Polres Gayo Lues Tangkap Pelaku Tindak Pidana Narkotika Jenis Ganja Seberat 105 Kg Barang Bukti Diamankan
Babinsa Dampingi Penanaman 1 Juta Pohon Matoa di Kecamatan Pining, Gayo Lues
BABINSA KORAMIL 09/PUTRI BETUNG SOSIALISASI KAN REKRUTMEN TNI AD, UNTUK MENARIK MINAT BELAJAR

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Minggu, 27 April 2025 - 08:37 WIB

POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS

Sabtu, 26 April 2025 - 21:58 WIB

POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA

Sabtu, 26 April 2025 - 21:23 WIB

JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan

Sabtu, 26 April 2025 - 21:04 WIB

Pelaku Penembakan Remaja Saat Tawuran Di Belawan Ditangkap, Positif Narkoba

Sabtu, 26 April 2025 - 20:47 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Kembali Mengamankan Pengedar Narkoba di Komplek UKA Terjun, Medan Marelan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:32 WIB

POLSEK MEDAN AREA AMANKAN RESIDIVIS PENCURIAN, BERIKAN TINDAKAN TEGAS DAN TERUKUR

Berita Terbaru

HUKUM

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 Apr 2025 - 11:14 WIB

Exit mobile version