Kompor Meledak, Rumah Saiffudin Ludes Dilalap Sijago Merah

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 24 Agustus 2023 - 19:54 WIB

20262 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LANGSA – satu unit rumah milik Saifuddin (40) warga Dusun Tripida, Desa Tualang Teungoh, Kecamatan Langsa Kota, ludes terbakar. Kamis (24/8).

Informasi yang diperoleh menyebutkan, peristiwa terjadi sekitar pukul 18.15 WIB dan korban saat itu tidak berada di rumah karena sedang mencari rumput hewan ternak.

“Api bersumber dari kompor yang saat itu sedang memasak air, dan menyebabkan tabung gas meledak,”ujar Chairul adik korban saat berada di lokasi TKP.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan, pada saat kejadian pemilik rumah yang merupakan abang kandung tidak berada di rumah sedang mencari rumput hewan ternaknya. Kemudian, saat melihat rumahnya sudah terbakar dan tidak ada satu pun harta bendanya bisa diselamatkan.

“Api pun semakin besar karena bangunan rumah terbuat dari kayu membuat kobaran api semakin membesar,”akuinya.

Sekitar pukul 19.10 Wib, api pun baru berhasil dipadamkan ileh oemqdam kebakaran dengan menurunkan tiga unit mobil pemadam kebakaran dan satu unit mobil pengangkut air.

Meskipun tidak ada korban jiwa, namun kerugian ditafsir mencapai ratusan juta rupiah, karena tidak ada satu harta benda korban berhasil diselamatkan.(jol)

Berita Terkait

Rutan Tanjung Gelar Jum’at Berkah Dengan Gotong Royong Dan Senam Bersama
Komitmen Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Rutan Tanjung Ikuti Workshop Penilaian Administrasi 2025
Hadapi Tantangan Ekonomi, Wagub Aceh Ajak Anak Muda Kuasai Literasi Keuangan
Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan Lepas Tiga Pegawai Raih Promosi Jabatan
Tes Urine Pegawai Dan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Wujud Komitmen Perangi Narkoba
Polres Aceh Selatan Gelar Jum’at Curhat, Warga Sampaikan Aspirasi Antara Lain Mengenai Kenakalan Remaja
Gelar Pemantauan Keliling, Lapas Narkotika Langkat Tekankan Pentingnya Waspada Saat Bertugas
Wabup Al Hilal Pimpin Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Di Agara

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 22:15 WIB

Rutan Tanjung Gelar Jum’at Berkah Dengan Gotong Royong Dan Senam Bersama

Jumat, 3 Oktober 2025 - 21:25 WIB

Komitmen Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Rutan Tanjung Ikuti Workshop Penilaian Administrasi 2025

Jumat, 3 Oktober 2025 - 21:15 WIB

Hadapi Tantangan Ekonomi, Wagub Aceh Ajak Anak Muda Kuasai Literasi Keuangan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:55 WIB

Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan Lepas Tiga Pegawai Raih Promosi Jabatan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Tes Urine Pegawai Dan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Wujud Komitmen Perangi Narkoba

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Gelar Pemantauan Keliling, Lapas Narkotika Langkat Tekankan Pentingnya Waspada Saat Bertugas

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:32 WIB

Wabup Al Hilal Pimpin Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Di Agara

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:28 WIB

Rapat Dinas Jajaran Pengamanan, Menjaga Lapas Narkotika Langkat yang “Indah Damai dan Aman “ (IDAMAN)

Berita Terbaru

KALIMANTAN SELATAN

Rutan Tanjung Gelar Jum’at Berkah Dengan Gotong Royong Dan Senam Bersama

Jumat, 3 Okt 2025 - 22:15 WIB