Lapas Perempuan Medan Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 6 Januari 2025 - 20:34 WIB

2060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

06/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Perempuan Medan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Khusus Perempuan Kelas IIA Medan mengawali tahun baru dengan mengikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025 yang digelar oleh Kementerian Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan, Selasa (2/1/25)

Kegiatan ini diikuti secara virtual oleh seluruh jajaran pegawai kementerian, termasuk Kepala Lapas Perempuan Medan, Agustina Nainggolan, bersama pejabat struktural dan seluruh petugas. Sementara itu, apel utama dipusatkan di kantor Kementerian Hukum dan HAM di Jakarta dan dipimpin langsung oleh Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra.

Mengusung tema “Kerja Bersama, untuk Indonesia Emas 2045”, apel tersebut menjadi momentum penting untuk memperkuat sinergi dan kolaborasi di tahun baru.

Baca Juga :  Sat'narkoba Polres Pelabuhan Belawan Kembali Mengamankan Pengedar Narkoba di Komplek UKA Terjun, Medan Marelan

Pesan Menteri Koordinator

Dalam amanatnya, Yusril Ihza Mahendra menekankan pentingnya kerja sama lintas sektor untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik. Ia juga menyerukan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan kementerian untuk mendukung Visi Kabinet Merah Putih: Bersama Indonesia Maju Menuju Indonesia Emas 2045.

“Mari kita wujudkan visi ini melalui penyusunan rencana strategis yang selaras dengan delapan misi Asta Cita, 17 Program Prioritas Nasional, dan delapan Program Terbaik Cepat,” tegas Yusril.

Ia menekankan pentingnya optimalisasi sumber daya yang ada melalui koordinasi yang kuat. Dengan pendekatan ini, kementerian di bawah koordinasi Kemenko Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan diharapkan dapat berperan besar dalam mewujudkan Indonesia Emas 2045.

Baca Juga :  PENGEDAR SABU SIAP ANTAR TEMPAT PESANAN DI TANGKAP SAT NARKOBA POLRES BINJAI

Komitmen Lapas Perempuan Medan

Kepala Lapas Perempuan Medan, Agustina Nainggolan, menyatakan dukungannya terhadap arahan Menko. “Kami siap berkontribusi dan bekerja bersama untuk mewujudkan visi besar ini. Pelayanan prima kepada masyarakat akan terus menjadi prioritas kami,” ungkapnya.

Apel bersama ini menjadi langkah awal untuk memperkuat koordinasi dan sinergi di lingkungan kementerian, sekaligus meneguhkan komitmen dalam memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat Indonesia, Pungkasnya.

Sumber : Humas Laperdan

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolres Pematangsiantar Hadiri Perayaan Paskah dan Pesta Pembangunan Gereja Paroki ST. Fransiskus Assisi
SATUAN BRIMOB POLDA SUMUT PERKUAT KEAMANAN DI BELAWAN, TERJUNKAN 70 PERSONEL UNTUK DUKUNG POLRES PELABUHAN BELAWAN
Polsek Medan Area Tangkap dan Tindak Tegas Pelaku Pencurian Mesin Kopi
Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri
Kapolrestabes Medan Tegaskan Pembubaran Geng Motor SL Dan RNR
Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman
Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas
Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 11:00 WIB

Bireuen Gelar Pelatihan Kelas Ibu Hamil untuk Cegah Stunting

Minggu, 27 April 2025 - 21:18 WIB

Ketua Majelis Rakyat Aceh Usulkan Qanun Pengendalian Jaringan Informasi dan Media Digital Berbasis Syariat Islam di Seluruh Wilayah Aceh

Minggu, 27 April 2025 - 19:27 WIB

Desa Mesjid Tuha Lakukan Pemotongan Pohon Puluhan Tahun, Pihak PLN Turut Dampingi

Minggu, 27 April 2025 - 18:55 WIB

Distribusikan Air Bersih ke Pulau Terluar, Pj Walikota Langsa Serahkan 2 Unit Kapal

Minggu, 27 April 2025 - 15:28 WIB

Bupati Pidie Jaya Resmi Membuka Muscab ke-V Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Kabupaten Pidie Jaya

Minggu, 27 April 2025 - 13:04 WIB

Kapospampol Blangpegayon Dampingi Petugas PPL dalam Revitalisasi Gapoktan Desa Kute Bukit Gayo Lues 

Sabtu, 26 April 2025 - 21:23 WIB

Pastikan Makanan Siswa Berkualitas, Kodim 0104/Atim Tinjau Pelaksanaan Program MBG

Sabtu, 26 April 2025 - 21:05 WIB

Pengurus Wilayah HIMPAUDI Aceh Resmi Dilantik, Siap Dorong Kepemimpinan Menuju Organisasi Mandiri dan Bermartabat

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Area Tangkap dan Tindak Tegas Pelaku Pencurian Mesin Kopi

Senin, 28 Apr 2025 - 09:25 WIB