Mahasiswa KKN-PPM 176 UNIMAL Sukses selenggarakan acara peringatan Isra Mi’raj

DIKI ANAYA

- Redaksi

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:46 WIB

20110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|ACEH|ACEH UTARA Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas Malikussaleh (UNIMAL) Kelompok 176 berhasil menyelenggarakan peringatan Isra Mi’raj bersama pemuda Gampong Trieng Teupin Kebue, Kecamatan Matang Kuli, Aceh Utara.

Acara yang berlangsung pada Jumat, 25 Januari 2025, tersebut merupakan bagian dari program kerja kelompok 176 KKN-PPM UNIMAL yang bertujuan untuk memperkuat hubungan antara mahasiswa dan masyarakat, serta meningkatkan kesadaran dan pemahaman tentang pentingnya peringatan Isra Mi’raj.

Baca Juga :  Sentra Kue Gipang di Kampung Magelaran Serang: Penggerak Ekonomi Warga

Dalam acara tersebut, mahasiswa KKN-PPM 176 UNIMAL berkolaborasi dengan pemuda Gampong Trieng Teupin Kebue untuk menyelenggarakan berbagai kegiatan, seperti pembacaan doa, ceramah agama, dan kegiatan sosial lainnya.

Yogi Januar Adhari selaku ketua kelompok mengatakan “Kegiatan ini diharapkan dapat memperkuat hubungan dan kerjasama antara mahasiswa dengan masyarakat Gampong Trieng Teupin Keubeu dan tentunya kegiatan ini sangat menarik perhatian dan antusias masyarakat, sebagai bentuk refleksi diri dalam meningkatkan keimanan dan taqwa”.

Baca Juga :  Kunjungan Kerja Jaksa Agung RI di Poso: Apresiasi Tinggi untuk Insan Adhyaksa atas Dedikasi dan Integritas

Dengan demikian, kegiatan ini diharapkan dapat memberikan manfaat yang signifikan serta memperkuat sinergi antara masyarakat dan mahasiswa dalam membangun hubungan sosial yang lebih baik. (Diki)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ketua Majelis Rakyat Aceh Usulkan Qanun Pengendalian Jaringan Informasi dan Media Digital Berbasis Syariat Islam di Seluruh Wilayah Aceh
Pangdam Iskandar Muda Bagi sembako di Gampoeng Bire, Kec. Loong, Kab. Aceh Besar.
Desa Mesjid Tuha Lakukan Pemotongan Pohon Puluhan Tahun, Pihak PLN Turut Dampingi
Distribusikan Air Bersih ke Pulau Terluar, Pj Walikota Langsa Serahkan 2 Unit Kapal
Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri
Kapolrestabes Medan Tegaskan Pembubaran Geng Motor SL Dan RNR
Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman
Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 18:24 WIB

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Minggu, 27 April 2025 - 17:56 WIB

Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman

Minggu, 27 April 2025 - 17:46 WIB

Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 27 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani

Minggu, 27 April 2025 - 17:17 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Amankan Dua Terduga Pelaku Tawuran di Jalan Selebes

Minggu, 27 April 2025 - 14:42 WIB

Hadiri Pesta Hiburan Rakyat HUT Kota Pematangsiantar ke-154, Kapolres Pematangsiantar Berikan Hadiah Doorprize

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Berita Terbaru