Pangdam IM Terima Kirab Api PON Ke – XXI Aceh-Sumut di Markas Kodam Iskandar Muda.

Deni

- Redaksi

Jumat, 6 September 2024 - 17:54 WIB

20138 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr. (Han), secara resmi menerima Kirab Api PON Ke - XXI Aceh-Sumut yang tiba di Markas Kodam Iskandar Muda, pada Jum'at (06/09/24) sore.

Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr. (Han), secara resmi menerima Kirab Api PON Ke - XXI Aceh-Sumut yang tiba di Markas Kodam Iskandar Muda, pada Jum'at (06/09/24) sore.

TIMELINES INEW Banda Aceh – Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM), Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr. (Han), secara resmi menerima Kirab Api PON Ke – XXI Aceh-Sumut yang tiba di Markas Kodam Iskandar Muda, pada Jum’at (06/09/24) sore.

Kirab api ini merupakan salah satu rangkaian persiapan PON Ke – XXI Aceh-Sumut yang akan digelar tahun 2024. Tgk Ali Akbar yang terpilih langsung oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Kota Banda Aceh, ditunjuk sebagai pelari utama Kirab Api PON untuk Kota Banda Aceh. Rute kirab dimulai dari Kantor Wali Nanggroe, kemudian berlanjut ke beberapa titik penting seperti Kantor Kejaksaan Tinggi Aceh, Polda Aceh, Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Kodam Iskandar Muda, Masjid Raya Baiturrahman, dan diakhiri di Balai Kota Banda Aceh.

Baca Juga :  GKN Makin Gencar..!!!Kapolda Sumut : Itu Tekad & Komitmen Saya Untuk Menciptakan lingkungan yang bersih dari Narkoba

Tgk Ali Akbar bukan sosok asing dalam dunia olahraga Aceh. Beliau dikenal sebagai pelatih beladiri Tarung Derajat terbaik di Kota Banda Aceh dan mengelola salah satu Satuan Latihan (Satlat) Tarung Derajat terbaik di Provinsi Aceh. Prestasinya diakui ketika Satlat yang ia bina dinobatkan sebagai yang terbaik se-Provinsi Aceh oleh Ketua Umum Tarung Derajat Aceh, Mohd Al-Fatah, pada ajang Pra-PORA yang diselenggarakan di GOR Stadion Lhong Raya, Banda Aceh.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapospampol Blangpegayon Dampingi Petugas PPL dalam Revitalisasi Gapoktan Desa Kute Bukit Gayo Lues 
Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia
Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat
POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS
POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA
Polres Pelabuhan Belawan Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis untuk Warga
Pastikan Makanan Siswa Berkualitas, Kodim 0104/Atim Tinjau Pelaksanaan Program MBG
JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Minggu, 27 April 2025 - 08:37 WIB

POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS

Sabtu, 26 April 2025 - 21:58 WIB

POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA

Sabtu, 26 April 2025 - 21:23 WIB

JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan

Sabtu, 26 April 2025 - 21:04 WIB

Pelaku Penembakan Remaja Saat Tawuran Di Belawan Ditangkap, Positif Narkoba

Sabtu, 26 April 2025 - 20:47 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Kembali Mengamankan Pengedar Narkoba di Komplek UKA Terjun, Medan Marelan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:32 WIB

POLSEK MEDAN AREA AMANKAN RESIDIVIS PENCURIAN, BERIKAN TINDAKAN TEGAS DAN TERUKUR

Berita Terbaru

HUKUM

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 Apr 2025 - 11:14 WIB

Exit mobile version