Pencari Kerang Yang Tenggelam di Meurebo Ditemukan Meninggal Dunia, Sejauh 18 Mil Dari Meulaboh

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 21 Mei 2023 - 21:16 WIB

20186 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ibnu Hajar (60) warga Gampong Gunong Kleng, Kecamatan Meurebo, Kabupaten Aceh Barat yang dilaporkan tenggelam di muara krung Meurebo pada saat mencari kerang pada Kamis (18/5/2023) siang ditemukan meninggal dunia pada Sabtu (20/5/2023). Korban ditemukan dalam keadaan mengapung kurang lebih 18 kilo meter dari lokasi kejadian.

Dantim Badan SAR Nasional (Basarnas) Pos Meulaboh, Suhelmi, mengatakan informasi awal di dapatkan dari nelayan yang sedang melaut, kemudian di laporkan kepada Tim yang sedang melakukan pencarian, yang bahwa nelayan menemukan mayat di perairan Ujong Raja, Kabupaten Nagan Raya dengan jarak di perkirakan 9 Mil dari bibir pantai Nagan Raya.

“Setelah mendapatkan informasi tersebut Kami dan Tim gabungan melakukan penelurusan lebih lanjut, untuk memastikan, kemudian setelah memastikan Tim melaju ke titik lokasi penemuan guna mengevakuasi korban ke bibir pantai” Ujarnya.

Baca Juga :  Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Dampingi Penyaluran BPNT

Suhelmi juga menyampaikan bahwa lokasi penemuan korban tenggelam saat mencari kerang di muara krung Meurebo tersebut, berjarak 18 mil dari bibir pantai kota Meulaboh atau dua jam perjalanan menggunakan Speed Boat.

“Jarak tempuh menuju titik lokasi penemuan, kalau dari Meulaboh itu memakan waktu 2 jam perjalanan atau 18 Mil dari lokasi kejadian, kalau dari Nagan Raya itu lebih kurang 9 Mil” Ungkap Suhelmi

Ia juga memastikan bahwa Korban tersebut merupakan, Ibnu Hajar (60) yang menjadi korban tenggelam di muara sungai krung Meurebo 2 hari lalu, kemudian setelah di evakuasi Korban di kembalikan kerumah duka di Gampong Gunong Kleng Kec, Meurebo, Kab, Aceh Barat guna di makamkan.

Baca Juga :  Baksos Hari Bhayangkara, Polda Aceh Tanam Seribu Pohon dan Bagikan Bibit Jagung

“Kita pastikan ini merupakan korban yang kita lakukan pencarian selama dua hari sebelumnya, kemudian sekarang Alhamdulillah korban setelah kita evakuasi, sudah kita kembalikan ke pihak keluarga untuk di makamkan” Ujarnya.

Adapun Tim SAR gabungan yang terlibat dalam proses pencarian terdiri dari, Pos SAR Meulaboh, BPBD Aceh Barat, RAPI, TAGANA, TNI/Polri, Polres Aceh Barat, Kodim 0105/Abar, Sat Pol Airud Polres Aceh Barat, Pos TNI AL Meulaboh, Polsek, serta Koramil Meurebo dan Masyarakat, serta Mahasiswa penanganan kebencanaan Universitas Teuku Umar. (Yus)

Sumber Berita : https://www.nusaone.com/pencari-kerang-yang-tenggelam-di-meurebo-ditemukan-meninggal-dunia-sejauh-18-mil-dari-meulaboh/

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengurus Wilayah HIMPAUDI Aceh Resmi Dilantik, Siap Dorong Kepemimpinan Menuju Organisasi Mandiri dan Bermartabat
Lapas Banda Aceh Hidupkan Semangat Kebersamaan Lewat Porsenap HBP ke-61
Pengacara Muda Barat Selatan Aceh, Putra Pratama Sinulingga, Dukung Pemekaran Kabupaten/Kota di Aceh
Semangat Kartini di Tanah Rencong: Wanita FKPPI Aceh Anjangsana ke Tokoh Perempuan Armiati Hasby
Bandar Narkoba Bacok Polisi Saat Penangkapan di Langkat, Pelaku Kabur
Kapolda Aceh Terima Audiensi Plt Sekda Aceh: Bahas Sinergi Pemerintah dengan Kepolisian
Kapolda Aceh Terima Audiensi Plt Sekda Aceh: Bahas Sinergi Pemerintah dengan Kepolisian
Wakapolda Aceh dan Gubernur Hadiri Gerakan Tanam Padi Serentak bersama Presiden

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Minggu, 27 April 2025 - 08:37 WIB

POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS

Sabtu, 26 April 2025 - 21:58 WIB

POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA

Sabtu, 26 April 2025 - 21:23 WIB

JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan

Sabtu, 26 April 2025 - 21:04 WIB

Pelaku Penembakan Remaja Saat Tawuran Di Belawan Ditangkap, Positif Narkoba

Sabtu, 26 April 2025 - 20:47 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Kembali Mengamankan Pengedar Narkoba di Komplek UKA Terjun, Medan Marelan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:32 WIB

POLSEK MEDAN AREA AMANKAN RESIDIVIS PENCURIAN, BERIKAN TINDAKAN TEGAS DAN TERUKUR

Berita Terbaru

HUKUM

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 Apr 2025 - 11:14 WIB

Exit mobile version