Pengurus Vihara Kunchab Jampa Ling Berbagi Nasi Kotak kepada Tahanan Polsek Sunggal

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 2 September 2024 - 01:10 WIB

20123 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | POLSEK MEDAN SUNGGAL

02/09/2024

Medan, 31 Agustus 2024 Pengurus Vihara Kunchab Jampa Ling dari kelompok Sangha menunjukkan kepedulian mereka dengan membagikan nasi kotak kepada para tahanan di Mapolsek Sunggal pada Sabtu pagi, 31 Agustus 2024. Kegiatan ini merupakan bentuk solidaritas dan dukungan moral kepada mereka yang sedang menjalani proses hukum.

Kedatangan rombongan pengurus Vihara Kunchab Jampa Ling disambut langsung oleh Kapolsek Sunggal, Kompol Bambang Gunanti Hutabarat, S.H., M.H., didampingi Wakapolsek Sunggal, AKP Philip Purba, S.H., M.H., serta Kanit Samapta, AKP Syahrial Effendi.

Baca Juga :  Pimpinan DPRK Silaturrahmi dengan Kapolresta Banda Aceh 

Dalam sambutannya, Kompol Bambang Gunanti Hutabarat mengucapkan terima kasih yang mendalam atas inisiatif mulia dari pengurus Vihara Kunchab Jampa Ling. “Saya sangat berterima kasih kepada seluruh pengurus Vihara Kunchab Jampa Ling yang rela menyisihkan rezekinya untuk berbagi makanan kepada tahanan di Polsek Sunggal,” ucapnya.

Ia juga menegaskan pentingnya sikap peduli terhadap sesama, terutama bagi mereka yang sedang berada dalam kondisi sulit. “Sedikit makanan yang kita berikan kepada orang lain sangatlah berharga bagi mereka yang membutuhkan. Jangan pernah takut miskin untuk memberi makan kepada orang lain, karena itu sangat bermanfaat bagi mereka,” tambah Kompol Bambang.

Baca Juga :  Diduga Menyajikan Tari Striptis & Obat, Tim Media 20 Solid Minta Polda Sumut Usut

Kegiatan berbagi nasi kotak ini menjadi salah satu contoh nyata bagaimana aksi sederhana dapat membawa kebahagiaan dan rasa syukur bagi sesama, terutama di kalangan mereka yang membutuhkan perhatian dan dukungan lebih. Pungkasnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Serma K. Gultom Terpilih sebagai Ketua Kickboxing Indonesia Kota Pematangsiantar Periode 2025–2028
Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Mengikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Manajerial di Lingkungan Kanwil Ditjenpas Aceh
SEMAKIN KREATIF DAN PRODUKTIF, WARGA BINAAN LAPAS PEREMPUAN MEDAN DIBEKALI PELATIHAN TENUN ULOS
Wujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik, Kanwil Kemenkum Sumut Ikuti Kick Off Meeting Penyusunan Renstra dan Peta Proses Bisnis
Walikota Tanjungbalai Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Di Gedung Merah Putih
BUKTI NYATA PEMBERIAN APRESIASI, 2 ORANG PEGAWAI LAPAS PEREMPUAN MEDAN TERIMA REWARD
3 Petugas Resmi Naik Pangkat, Kalapas : Semakin Tinggi Pangkat Semakin Tinggi Tanggung Jawab Yang Diemban
Rutan I Medan Terima Kunjungan Ombudsman RI Perwakilan Prov. Sumut

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 19:12 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Kunjungi Korban Kebakaran Di Kapias Pulau Buaya

Kamis, 24 April 2025 - 18:55 WIB

Menertibkan PKL,Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Sambangi Lapak Pedagang Yang Berjualan Di Bahu Jalan Trotoar

Kamis, 24 April 2025 - 16:30 WIB

Walikota Dan Wakil walikota Tanjungbalai Berikan Bantuan Korban Kebakaran

Kamis, 24 April 2025 - 16:20 WIB

Walikota Tanjungbalai Buk MTQN Ke-57 Tingkat Kota

Kamis, 24 April 2025 - 11:08 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Bersama Forkopimda Sambut Peserta Pawai Ta’aruf MTQN KE-57 Kota Tanjungbalai

Kamis, 24 April 2025 - 10:57 WIB

Walikota Tanjungbalai Menghadiri Acara Silatuhrahmi Dan Halal Bihalal KONI Kota Tanjungbalai

Kamis, 24 April 2025 - 00:09 WIB

Terima Audensi Kepala LPP RRI Medan,Walikota Tanjungbalai Mengucapkan Terima Kasih Atas Dukungannya

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Disematkan Pangkat Baru, 18 Petugas Lapas Narkotika Samarinda Naik Pangkat

Selasa, 29 Apr 2025 - 21:27 WIB