Pimpin Rapat Dimas, Kalapas Beri Penguatan Ke Seluruh Pegawai

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 21 September 2024 - 17:31 WIB

20106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

21/09/2024

Medan  Lapas Perempuan Kelas IIA Medan kembali menggelar rapat dinas, bertempat di Aula Lapas Perempuan Medan rapat dipimpin oleh Kalapas, Agustinawati Nainggolan dan dihadiri Pejabat Struktural Eselon IV, V dan seluruh pegawai Lapas Perempuan Medan. Jumat (21/09/24)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam rapat ini, kalapas menyampaikan arahan dari Sekretaris Jenderal agar tidak ada lagi pemberitaan negatif di Lapas. Pemberitaan negatif yang muncul akan
berdampak pada pengurangan nilai Reformasi Birokrasi. Kalapas juga menghimbau kepada  seluruh pegawai untuk mencegah masuknya barang-barang terlarang, dan mengeliminir penyimpangan seperti WBP kendalikan Narkoba dari Lapas, Pelarian WBP, Love Scamming dalam Lapas, dan WBP gunakan fasilitas terlarang. Humas dihimbau untuk mempublikasi dan mengglorifikasikan
berbagai keberhasilan pembinaan untuk meningkatkan public trust.

“Saya harapkan tidak ada lagi petugas yang bekerja sama dengan WBP dan terlibat dalam memasukkan barang terlarang ke dalam lapas, laksanakanlah pembinaan sesuai dengan aturan yang berlaku. Semua petugas harus bekerja sesuai SOP memberikan contoh yang baik bagi WBP” ujar Kalapas.

Selain itu, salah satu hasil akhir dari rapat dinas tersebut ialah terbentuknya STM Lapas Perempuan Medan setelah sebelumnya melakukan pemilihan Ketua melalui voting. Ketua I mewakili agama kristen yaitu Ibu Tetty Siahaan dan Ketua II mewakili agama islam ibu Denny Ria Pungkasnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Berita Terkait

ALA Menunggu Waktu: Konsolidasi KP3ALA Teguhkan Perjuangan Pemekaran di Era Presiden Prabowo
Ka. KPLP Lapas Padangsidimpuan Lakukan Kontrol Blok Hunian dalam Upaya Jaga Kamtib Lapas
Petugas Jaga Dan Staf Pengamanan Intensif Lakukan Kontrol Blok Hunian Lapas Demi Terjaganya Kamtib
Bahas Overkapasitas, Kalapas Perempuan Medan Hadiri Kunjungan Kerja Komisi XIII DPR RI
Pererat Silaturahmi, Lapas Perempuan Kls IIA Medan Salurkan Bantuan ke Yayasan Fadhilatul Quran Aceh
Sudah jadi Rahasia Umum Pos Jaga 3 Siang Kantor Walikota Sering Kosong
Sat Lantas Polres Pelabuhan Belawan Ajak Anak-anak Tertib Lalu Lintas Lewat Polisi Sahabat Anak
Pisah Sambut Ka. KPR Rutan Kls I Labuhan Deli, Suasana Haru Dan Kehangatan Warnai Acara

Berita Terkait

Minggu, 5 Oktober 2025 - 13:42 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Upacara HUT Ke-80 TNI Berlangsung Khidmat Dan Penuh Semangat Kebangsaan

Minggu, 5 Oktober 2025 - 13:36 WIB

Ketahanan Pangan: Yonif TP 855/RD Terus Genjot Lahan Pertanian dan Peternakan untuk Kebutuhan Satuan

Minggu, 5 Oktober 2025 - 12:18 WIB

Serda Rano Karno Jalin Keakraban Bersama Warga Desa Uning Pune

Minggu, 5 Oktober 2025 - 12:14 WIB

Babinsa Posramil Dabungelang Bantu Petani Panen Jagung

Minggu, 5 Oktober 2025 - 09:42 WIB

Wagub Aceh Fadhlullah Silaturahmi dengan Tokoh Agama, Bahas Kemajuan dan Ekonomi Aceh

Minggu, 5 Oktober 2025 - 00:59 WIB

Prajurit Yonif TP 855/RD Gelar Yasinan dan Do’a Bersama Dalam Rangka Peringati HUT TNI ke-80

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 23:12 WIB

Ka. KPLP Lapas Padangsidimpuan Lakukan Kontrol Blok Hunian dalam Upaya Jaga Kamtib Lapas

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 23:04 WIB

Petugas Jaga Dan Staf Pengamanan Intensif Lakukan Kontrol Blok Hunian Lapas Demi Terjaganya Kamtib

Berita Terbaru

ACEH

Babinsa Posramil Dabungelang Bantu Petani Panen Jagung

Minggu, 5 Okt 2025 - 12:14 WIB