Polres Langsa Bersama TNI dan Pemko Tanam Ribuan Mangrove Secara Serentak se-Indonesia

- Redaksi

Rabu, 23 Agustus 2023 - 17:54 WIB

20138 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | LANGSA

Langsa – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RI Ke-78, TNI Polri dan Pemko Langsa gelar Penanaman pohon Mangrove secara serentak seluruh Indonesia yang bertajuk “Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak Dini”.

Penanaman pohon Mangrove tersebut di pusatkan dia Gampong Kuala Langsa, Kecamatan Langsa Barat, Kota Langsa pada, Rabu (23/8/2023).

Hadir dalam kegiatan, Kapolres Langsa AKBP Muhammadun SH melalui Wakapolres Kompol Dheny Firmandika,S.Ab,SIK, Pj Walikota Langsa diwakili oleh staf ahli Siti Juriah, Danramil 22/LGSB Kapten Inf Suharianto, Kejari Langsa, Kasubagbin Zulfan, S.Ag., S.H, Ketua DPRK Langsa Maimul Mahdi, S.sos, Kasi Perlindungan Hutan Aang Kunaifi, S.Hut, Kabag SDM Polres Langsa Kompol Sudarni, SE.Msi, Kabag Ren AKP Anwar, SH, Kasat Lantas Polres Langsa, AKP Andrew Agrifina Prima Putra, S.I.K, M.H, Kasat Reskrim AKP Yoga Panji Prasetya.S.I.K, Kasat Pol Airud Polres Langsa AKP Normansyah, Kapolsek Langsa Barat Iptu Hufiza Fahmi, SH. MH. Danpos AL Langsa Letda (L) Sapta Putra Mahardika, Direktur PT Pekola. a.n, M.Nur, Geuchik Gp.Kuala Langsa a.n. Ellisuddin, Para Kapolsek dan Pereira Polres Langsa, Personil Polres Langsa dan Tamu undangan.

Baca Juga :  Ketua DPRK Langsa Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran

Kapolres Langsa AKBP Muhammadun,SH melalui Wakapolres Kompol Dheny Firmandika,S.Ab,SIK mengatakan kegiatan ini dalam rangka memeriahkan kemerdekaan RI ke 78 dilakukan penanaman pohon secara serentak, Tanaman mangrove memiliki berbagai banyak manfaat dan peran yang amat penting bagi keberlanjutan lingkungan.

Baca Juga :  Kirim 4,3 Kg Ganja via Bandara, IRT asal Jakarta Ditangkap

Lanjut dikatakan, bahwa hutan mangrove diyakini bermanfaat menstabilkan garis pantai, mengurangi erosi dari gelombang badai, arus ombak dan pasang surut.

Menurut Kapolres Langsa, Agar dapat Mengurangi erosi pada ekosistem Lingkungan Hidup yang berkepanjangan, kegiatan positif ini bukan sebatas seremoni saja akan tetapi terus dilaksanakan dan dijaga sampai tumbuh berkembang dan mengakar dengan baik disepanjang Kuala Langsa.

Mari kita bersama-sama untuk menjaga kelestarian lingkungan, yang cukup signifikan untuk menjaga sepanjang pesisir pantai kota Mamuju ini supaya terhindar dari bahaya banjir rob, abrasi dan pasang surut air laut.

Facebook Comments Box

Penulis : yon

Editor : yon

Sumber Berita : Humas Polres Langsa

Berita Terkait

Kanwil Ditjenpas Aceh dan Forkopimda Aceh Bersatu dalam Tasyakuran Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61
Semangat Baru Pemasyarakatan Ditegaskan dalam Tasyakuran Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61: Lapas Blangkejeren Ikuti Kegiatan Secara Virtual
BSI Aceh Serahkan Hadiah Umroh bagi Pemenang Migrasi BSI Mobile ke Byond by BSI
Satresnarkoba Polres Gayo Lues Tangkap Pelaku Pengguna, Kurir dan Pengedar Narkotika Jenis Ekstasi
Polisi Berhasil Gagalkan Peredaran 992 Gram Sabu, Satu DPO Kasus Besar Diamankan
Putra Putri Terbaik Pidie Jaya ikuti Seleksi Calon Paskibraka Tahun 2025. Sekda : Tetap Semangat Jaga Kesehatan
Dirresnarkoba Polda Aceh Hadiri Tasyakuran Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 
Bireuen Gelar Pelatihan Kelas Ibu Hamil untuk Cegah Stunting

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 23:56 WIB

Tasyakuran Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Tegaskan Komitmen “Pasti Bermanfaat untuk Masyarakat”

Senin, 28 April 2025 - 23:46 WIB

Semangat Hari Bhakti Pemasyarakatan, Lapas Perempuan Medan Ikuti Tasyakuran HBP Ke-61

Senin, 28 April 2025 - 21:40 WIB

Kanwil Ditjenpas Aceh dan Forkopimda Aceh Bersatu dalam Tasyakuran Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61

Senin, 28 April 2025 - 21:02 WIB

Semangat Baru Pemasyarakatan Ditegaskan dalam Tasyakuran Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61: Lapas Blangkejeren Ikuti Kegiatan Secara Virtual

Senin, 28 April 2025 - 20:26 WIB

Aktivis Nelayan Kecam Putusan Polri Tangguhkan Penahanan Kades Kohod

Senin, 28 April 2025 - 18:39 WIB

Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Kalapas Narkotika Samarinda Hadiri Acara Tasyakuran Di Kanwil Ditjenpas Kaltim

Senin, 28 April 2025 - 17:37 WIB

Lapas Padangsidimpuan menjadi Tuan Rumah Tasyakuran Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61 Wilayah Tabagsel, Tegaskan Komitmen “Pasti Bermanfaat untuk Masyarakat”

Senin, 28 April 2025 - 17:16 WIB

Satresnarkoba Polres Gayo Lues Tangkap Pelaku Pengguna, Kurir dan Pengedar Narkotika Jenis Ekstasi

Berita Terbaru

Exit mobile version