Polres Pematangsiantar Dampingi Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut Sterilisasi Tempat Debat Publik Calon Walikota dan Wakil Walikota Siantar

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 4 November 2024 - 19:12 WIB

20163 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR| -Polres Pematangsiantar Bersama Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut melaksanakan Sterilisasi tempat/lokasi Debat Publik Calon Walikota dan Wakil Walikota Pematangsiantar di Hotel Grand Zuri, Jalan Medan Kecamatan Sianțar Martoba, Senin 4 November 2024 siang pukul 11.30 Wib.

Dalam sterilisasi tersebut Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK meminta bantuan Subden Bantis Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut.

Selanjutnya Subden Bantis Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut menurunkan 1 Tim Jibom beranggotakan 5 Personil Unit Komposit Subden Bantis Den Gegana DPP Banit Komposit dipimpin AIPDA Nuryanto, S.Sos.I.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sterilisasi dilakukan penggunakan Peralatan Deteksi seperti Mirror set, Mirror troly, Metal detector, Mine detector, X-Ray Logos dan Senter Dragon. Kemudian Peralatan Penjinak seperti Disruptor Pig Stick, Kabel Demolisi, Blasting Machine serta Catridge Disruptor.

Setiba dilokasi Katim Jibom AIPDA Nuryanto, S.Sos.I berkoordinasi dengan Kabag Ops AKP. Ilham Harahap SH., MH kemudian melakukan Sterilisasi mulai Panggung Acara, Mimbar, Lighting, Sound System, Dekorasi, Sofa, Meja, Kursi, pot bunga, Toilet, dan Area Seputaran Luar Ballroom.

Sekira pukul 13.00 Wib Sterilisasi selesai dilakukan dengan hasil tidak menemukan adanya benda/Barang yang Dicurigai sebagai handak/Bom.

Kemudian Katim Jibom AIPDA Nuryanto serah terima dengan Kasat Samapta AKP Amron Simanullang, S.H.

Berita Terkait

Kalapas Kls I Medan Hadiri Kunjungan Kerja Komisi XIII DPR RI, Isu Overkapasitas Jadi Sorotan Utama
Karutan Kelas I Medan Hadiri Kunjungan Reses Komisi XIII DPR RI Di Sumut
Komisi XIII DPR RI Soroti Overkapasitas Lapas di Sumut, Kanwil Ditjenpas Paparkan Langkah Penanganan
Lapas Padangsidimpuan Gelar Bakti Sosial: 35 Paket Makanan Dibagikan kepada Warga Sekitar
Kantor Imigrasi Belawan Bersinergi Dengan Ditpolair, 9 WNA Diamankan Dan Dideportasi Dari Sumut
Sinergi Penguatan Supremasi Hukum, Kanwil Hukum Sumut Paparkan Capaian Dan Aspirasi dalam RDP
Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan Lepas Tiga Pegawai Raih Promosi Jabatan
Tes Urine Pegawai Dan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Wujud Komitmen Perangi Narkoba

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 12:00 WIB

Kalapas Kls I Medan Hadiri Kunjungan Kerja Komisi XIII DPR RI, Isu Overkapasitas Jadi Sorotan Utama

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:53 WIB

Karutan Kelas I Medan Hadiri Kunjungan Reses Komisi XIII DPR RI Di Sumut

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:24 WIB

Komisi XIII DPR RI Soroti Overkapasitas Lapas di Sumut, Kanwil Ditjenpas Paparkan Langkah Penanganan

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:18 WIB

Lapas Padangsidimpuan Gelar Bakti Sosial: 35 Paket Makanan Dibagikan kepada Warga Sekitar

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:41 WIB

Sinergi Penguatan Supremasi Hukum, Kanwil Hukum Sumut Paparkan Capaian Dan Aspirasi dalam RDP

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:55 WIB

Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan Lepas Tiga Pegawai Raih Promosi Jabatan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Tes Urine Pegawai Dan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Wujud Komitmen Perangi Narkoba

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Gelar Pemantauan Keliling, Lapas Narkotika Langkat Tekankan Pentingnya Waspada Saat Bertugas

Berita Terbaru