Polresta Deli Serdang Patroli Asmara Subuh antisipasi gangguan kamtib

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 13 Maret 2024 - 10:11 WIB

20431 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

12  Maret  2024
TLii | SUMUT | MEDAN Deli serdang

Polresta Deli Serdang bersama dengan Polsek jajaran meningkatkan kegiatan patroli, salah satu nya Patroli asmara subuh selama bulan Ramadhan yang dilaksanakan di wilkum Polresta Deli Serdang.

Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Raphael Sandhy Cahya Priambodo, S.IK mengatakan bahwa Polresta Deli Serdang bersama Polsek Jajaran sudah menentukan waktu dan sasaran untuk melaksanakan patroli asmara subuh guna mengantisipasi pemakaian mercon, tawuran, geng motor dan tindak pidana lainnya selama bulan Ramadhan di wilkum Polresta Deli Serdang,” ujar Kapolresta Deli Serdang, Selasa (12/3/24) pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Polresta Deli Serdang  Patroli Asmara Subuh antisipasi gangguan kamtibmas

Kapolresta mengungkapkan, patroli jalanan yang juga digelar untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada Umat Muslim yang melaksanakan ibadah puasa serta saat pelaksanaan sholat.

“Semoga dengan kahadiran Polri di lapangan, masyarakat dapat menjalankan ibadah puasa dengan aman dan nyaman”. Pungkas Kapolresta.

Patroli asmara subuh ini akan berlangsung selama bulan Ramadhan dan dilaksanakan seluruh polsek jajaran Polresta Deli Serdang guna mengantisipasi pemakaian mercon, aksi tawuran antar kelompok, geng motor dan kejahatan lainnya.

“Jajaran Polresta Deli Serdang akan melaksanakan Patroli dengan pembagian jam Patroli  dengan cara mengedepankan sikap tegas dan humanis” tutupnya.(Editor Ruli)

Berita Terkait

Nyawa Tak Mengenal Jarak, RSUD Sahuddin Jemput Pasien Gratis Hingga Gayo Lues dan Tanah Karo
Validasi Data Pemilih dalam Rapat Pleno PDPB Triwulan III 2025
Yonif TP 855/RD terus tingkatkan dan perkuat Ketahanan Pangan dengan Pembangunan Fasilitas Ternak dan Pertanian di satuan
Mabuk Tuak, Pemuda di Deli Serdang Lempar Batu hingga Tewaskan Pengendara Motor
Irma NasDem Sebut SPPG Polri Tak Ada yang Berkasus karena Sesuai Standar
Reporter Seputar Gayo, Geucik Sangir, dan Ketua Apdesi Ucapkan Selamat atas Kenaikan Pangkat Komandan Batalyon TP 855/Raksaka Dharma
Polda Aceh Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Polresta Deli Serdang Teguhkan Komitmen Menjaga NKRI

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 12:00 WIB

Kalapas Kls I Medan Hadiri Kunjungan Kerja Komisi XIII DPR RI, Isu Overkapasitas Jadi Sorotan Utama

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:53 WIB

Karutan Kelas I Medan Hadiri Kunjungan Reses Komisi XIII DPR RI Di Sumut

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:24 WIB

Komisi XIII DPR RI Soroti Overkapasitas Lapas di Sumut, Kanwil Ditjenpas Paparkan Langkah Penanganan

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 11:18 WIB

Lapas Padangsidimpuan Gelar Bakti Sosial: 35 Paket Makanan Dibagikan kepada Warga Sekitar

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 10:41 WIB

Sinergi Penguatan Supremasi Hukum, Kanwil Hukum Sumut Paparkan Capaian Dan Aspirasi dalam RDP

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:55 WIB

Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan Lepas Tiga Pegawai Raih Promosi Jabatan

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Tes Urine Pegawai Dan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Wujud Komitmen Perangi Narkoba

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Gelar Pemantauan Keliling, Lapas Narkotika Langkat Tekankan Pentingnya Waspada Saat Bertugas

Berita Terbaru