Rutan Kelas I Medan Produksi 5.000 Paving Block untuk Masjid Al-Mukhlisin Helvetia

RULI SISWEMI

- Redaksi

Minggu, 26 Januari 2025 - 12:18 WIB

2056 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN INVESTIGASI

26/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Rutan Kls l Tanjung gusta Medan Rutan Kelas I Medan melalui program Bimbingan Kerja (Bimker) menyelesaikan pesanan 5.000 paving block dari Masjid Al-Mukhlisin, Perumnas Helvetia, Medan. Pemesanan ini digunakan untuk mempercantik halaman masjid seluas 400 meter sebagai persiapan menyambut bulan suci Ramadan 1446 Hijriah, Sabtu (25/01/2025).

Pengurus Masjid Al-Mukhlisin, Junaidi, mengungkapkan bahwa pembelian paving block dari hasil kerja warga binaan ini bertujuan untuk mendukung rehabilitasi mereka. “Pembelian ini kami niatkan sebagai ibadah, sekaligus memberikan semangat kepada warga binaan untuk mendapatkan penghasilan halal. Kami ingin mereka bangkit dan kembali ke masyarakat dengan keterampilan yang bermanfaat,” ujarnya.

Baca Juga :  Polres Pelabuhan Belawan Respon Cepat Aduan Warga Terkait Pelemparan Rumah Di Nelayan Indah

Junaidi juga berharap hasil penjualan paving block ini dapat membantu warga binaan menyisihkan sebagian penghasilannya untuk keluarga mereka yang menunggu kepulangan.

Karutan Kelas I Medan, Alanta Imanuel Ketaren, menyampaikan apresiasi atas kepercayaan yang diberikan oleh pengurus Masjid Al-Mukhlisin. Ia juga menambahkan bahwa Rutan Kelas I Medan turut menyumbangkan 1.000 paving block untuk mendukung renovasi masjid.

“Kami sangat menghargai niat baik pengurus Masjid Al-Mukhlisin. Selain menjadi bagian dari program pembinaan, ini juga wujud kolaborasi yang memberikan manfaat nyata bagi masyarakat,” jelas Alanta.

Baca Juga :  Terkait viral video bimtek kades SE kab. Padang lawas ini kata pihak penyelenggara pelatihan

Program Bimker Ragusta telah banyak dipercaya oleh berbagai pihak, termasuk hotel, pengembang perumahan, dan instansi lain di Kota Medan. Selain paving block, Bimker Ragusta juga memproduksi berbagai produk seperti tas, sandal hotel, dan mebel. Seluruh hasil penjualan program ini memberikan penghasilan tambahan kepada warga binaan untuk mendukung kehidupan mereka dan keluarga.

Langkah ini diharapkan terus mendorong rehabilitasi warga binaan, sekaligus membangun kepercayaan masyarakat terhadap hasil karya mereka, Pungkasnya.

Sumber : Humas Rutan Tanjung gusta Medan

Pewarta : Yeni Erikah

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lapas Padangsidimpuan menjadi Tuan Rumah Tasyakuran Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61 Wilayah Tabagsel, Tegaskan Komitmen “Pasti Bermanfaat untuk Masyarakat”
Pelindo Regional 1 Gelar Sharing Session “Healthy Talk: Jangan Biarkan Nyeri Mengganggu Hidup Anda”
Pasti Bermanfaat Untuk Masyarakat, Lapas Pemuda Langkat Ikut Andil Dalam Tasyakuran HBP Ke-61
Pegawai Lapas Pemuda Langkat Lakukan Sidang Pranikah, Ini Pesan Kalapas
Kakanwil Kemenkum Sumatera Utara Hadiri Acara Tasyakuran HBP Ke-61 di Lapas I Medan
Kredit Sudah Lunas? Kakanwil Kemenkum Sumut Ingatkan: Jangan Lupa Hapus Jaminan Fidusia.
Perkembangan Pengelolaan Database Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum
Pemasyarakatan Pasti Bermanfaat Untuk Masyarakat“: Lapas Pancur Batu Gelar Rangkaian Perayaan Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 15:39 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda Ikuti Kegiatan Belajar Bersama AHU Sesi 3

Sabtu, 26 April 2025 - 16:52 WIB

Warga Binaan Berkarya, Produk Narapidana Lapas Narkotika Samarinda Tampil di Panggung IPPAFest

Jumat, 25 April 2025 - 20:58 WIB

AUDIENSI KAPOLDA KALTIM DAN PANGDAM MULAWARMAN, KANWIL DITJENPAS KALTIM PERERAT SINERGI DENGAN PIHAK APH WUJUDKAN KALTIM AMAN KONDUSIF

Kamis, 24 April 2025 - 20:02 WIB

Kalapas Narkotika Samarinda Gelar Panen Raya Bersama Jajaran Kanwil Ditjenpas Kaltim

Kamis, 24 April 2025 - 19:50 WIB

Dukung Pembinaan Kepribadian Spiritual WBP, Kalapas Narkotika Samarinda Gelar Doa Bersama Warga Binaan Nasrani

Kamis, 24 April 2025 - 04:29 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda Gelar Panen Raya Program Ketahanan Pangan Bersama Warga Binaan

Rabu, 23 April 2025 - 20:02 WIB

Semangat Paskah, Warga Binaan Lapas Narkotika Samarinda Warnai Telur Bersama Pendeta

Rabu, 23 April 2025 - 16:21 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Kalapas Narkotika Samarinda Kontrol Area Sarana Asimilasi Ketahanan Pangan

Berita Terbaru