Kunjungan Kerja Penjabat Bupati Tapanuli Utara ke Balai Wilayah Sungai Sumatera II

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:08 WIB

20340 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|TAPUT|,Pj. Bupati Tapanuli Utara, Dr. Dimposma Sihombing, S.Sos, M.AP bersama Kajari Tapanuli Utara, Donny K. Ritonga, SH, MH, Asisten 2 Setdakab. Taput, Marihot Simanjuntak, Kadis PUTR Dalan Simanjuntak, Kadis Perkim Taput Budiman Gultom, Kabag Perekonomian dan SDA Tutur Simanjuntak dan Direktur Perumda Mual Na Tio Lamtagon Manalu melaksanaakan kunjungan kerja ke Balai Wilayah Sungai (BWS) Sumatera II dan diterima Kepala Balai, Dr. Mohammad Firman, ST, MT didampingi para Kasi, para Kasatker dan PPK dilingkungan BWSS II, Jumat (03/05/2024).

Baca Juga :  Pria bawa kabur Beras di Labuhanhaji Barat di amankan Sat Reskrim Polres Aceh Selatan.

Kunker ini dilakukan terkait adanya kerusakan pipa transmisi air minum yang di Siwualuompu Kec. Tarutung akibat bencana banjir bulan Oktober 2023 yg menyebabkan terganggunya pasokan air bersih ke Kecamatan Tarutung dan Kecamatan Siatasbarita.

Pada kunker tersebut, Pj. Bupati menyampaikan bahwa saat ini terjadi kekurangan air minum di Tapanuli Utara karena kerusakan pipa transmisi, untuk itu kiranya pihak BWSS II segera memperbaikinya.

Baca Juga :  Pembangunan Ruang Lab Komputer SMPN 24 Medan Deli diduga Jadi Ajang Korupsi Kaum Pejabat Dinas.

Pihak BWSS II menyampaikan bahwa akan segera memperbaiki dengan terlebih dahulu menurunkan tim pada hari Selasa tanggal 7 Mei 2004. Kerusakan pipa transmisi tersebut sudah merupakan prioritas pihak BWSS II, dan secepatnya akan diadakan perbaikan sehinga air minum dapat mengalir sesuai dengan yang diharapkan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

Sumber(Diskominfo)
Pewarta(Maruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapospampol Blangpegayon Dampingi Petugas PPL dalam Revitalisasi Gapoktan Desa Kute Bukit Gayo Lues 
Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia
Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat
POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS
POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA
Polres Pelabuhan Belawan Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis untuk Warga
Pastikan Makanan Siswa Berkualitas, Kodim 0104/Atim Tinjau Pelaksanaan Program MBG
JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Minggu, 27 April 2025 - 08:37 WIB

POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS

Sabtu, 26 April 2025 - 21:58 WIB

POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA

Sabtu, 26 April 2025 - 21:23 WIB

JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan

Sabtu, 26 April 2025 - 21:04 WIB

Pelaku Penembakan Remaja Saat Tawuran Di Belawan Ditangkap, Positif Narkoba

Sabtu, 26 April 2025 - 20:47 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Kembali Mengamankan Pengedar Narkoba di Komplek UKA Terjun, Medan Marelan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:32 WIB

POLSEK MEDAN AREA AMANKAN RESIDIVIS PENCURIAN, BERIKAN TINDAKAN TEGAS DAN TERUKUR

Berita Terbaru

HUKUM

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 Apr 2025 - 11:14 WIB