Pertemuan Rutin Ikatan Wanita Pengayoman Sumatera Utara

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 13:30 WIB

20114 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS 1 MEDAN

14/09/2024

Medan Bertempat di Kenanga Garden, DWP Pengayoman (Dharma Wanita Persatuan) Sumatera Utara Menggelar Pertemuan Rutin dengan Mengusung Tema “Public Speaking sebagai Kunci Keberhasilan dalam Organisasi Dharma Wanita”. Jum’at (13/09/2024)

Turut hadir memberi arahan, Penasehat Dharma Wanita Persatuan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara (Kanwil Kemenkumham Sumut), Ari Agung Krisna. Beliau menekankan, pertemuan kali ini diadakan untuk membuat setiap anggota bisa melakukan Public Speaking. Selain menambah ilmu, kegiatan ini dapat membuat ibu-ibu lainnya menjadi komunikatif dan ekspresiif dalam berbicara.

Baca Juga :  Polres Simalungun Polda Sumut Mantapkan Keamanan Rapat Pleno Terbuka Pemilu 2024

Menurut ari, kegiatan positif seperti ini sangat penting untuk diadakan, agar ibu ibu anggota bisa tetap menjalin silaturahmi disamping juga untuk menambah wawasan dalam hal Public Speaking.

Sebagai narasumber, seorang Influencer dan juga MC Kondang yaitu “Wahyu Pranajaya” hadir mengisi materi dengan sangat antusias. Ia memaparkan beberapa langkah dan Tutorial cara menjadi pembicara yang baik dengan gaya bahasa yang khas. “Setiap orang punya karakter yang berbeda-beda dalam gaya berbicara, untuk itu saya mengajarkan kepada ibu ibu semua, beberapa hal untuk mahir dalam Public Speaking” Jelas Wahyu.

Baca Juga :  Karyawan CV.Garuda Tewas Didalam Mesin Pres Pengetaman di Desa Tanjung Morawa B

Selain Belajar Public Speaking, ada juga pameran bazar anggota DWP yang mana hasil penjualan nya akan disetorkan 20% nya ke kas, juga pemberian cenderamata bagi Ibu Penasehat serta Ibu Ibu Pimti Lainnya. Acara di akhiri dengan Makan Siang, dan Foto Bersama.

#DWPLAGUSTAMANTAP
#LAPAS1MEDAN
#KANWILKEMENKUMHAMSUMUT

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pererat Sinergi, Kapolresta Deli Serdang Terima Kunjungan Kalapas IIB Lubuk Pakam
BREAKING NEWS: Kapolres Belawan Dinonaktifkan Sementara Imbas Tawuran Maut, 17 Pelaku Positif Ganja
Praktisi Hukum Desak Kapolda Sumut Tangkap Dalang Penyerangan Kapolres Pelabuhan Belawan
Walikota Bersama Forkopimda Tanjungbalai Upah Upah Dan Lanal TBA
Buka Launching Pendataan Pajak Kendaraan Bermotor Dan Penyerahan DHKP SPPT P-2 Tahun 2025
Wakil Walikota Tanjungbalai Hadiri Musrenbang RPJMD Dan RKPD Sumut Tahun 2026
Rutan Kelas I Medan Gelar Apel Penyematan Tanda Pangkat dan Pelepasan Pegawai Purna Tugas
Kalapas Kelas I Medan Hadiri Pelantikan Pejabat Manajerial di Kanwil Pemasyarakatan Sumut

Berita Terkait

Senin, 5 Mei 2025 - 20:52 WIB

Buka Launching Pendataan Pajak Kendaraan Bermotor Dan Penyerahan DHKP SPPT P-2 Tahun 2025

Senin, 5 Mei 2025 - 20:45 WIB

Wakil Walikota Tanjungbalai Hadiri Musrenbang RPJMD Dan RKPD Sumut Tahun 2026

Jumat, 2 Mei 2025 - 07:21 WIB

Peringatan Hari Buruh Internasional Pemerintah Kota Tanjungbalai Gelar Silaturahmi Serikat Buruh

Jumat, 2 Mei 2025 - 07:13 WIB

Pemerintah Kota Tanjungbalai Mulai Aktifkan Kembali Terminal Terpadu Sijambi

Selasa, 29 April 2025 - 20:50 WIB

Walikota Tanjungbalai Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Di Gedung Merah Putih

Kamis, 24 April 2025 - 19:12 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Kunjungi Korban Kebakaran Di Kapias Pulau Buaya

Kamis, 24 April 2025 - 18:55 WIB

Menertibkan PKL,Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Sambangi Lapak Pedagang Yang Berjualan Di Bahu Jalan Trotoar

Kamis, 24 April 2025 - 16:30 WIB

Walikota Dan Wakil walikota Tanjungbalai Berikan Bantuan Korban Kebakaran

Berita Terbaru

Exit mobile version