Sukseskan Pemilu 2024, Kapolres Subulussalam Bersama Forkopimda Tinjau Gudang Logistik Pemilu

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 9 Januari 2024 - 18:12 WIB

20292 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | SUBULUSSALAM, Kepala Kepolisian Resor Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan, S.I.K, M.I.K bersama Forkopimda Kota Subulussalam, melaksanakan peninjauan gudang logistik pemilu bertempat di Desa Lae Oram, Kecamatan Simpang Kiri, Kota Subulussalam, Aceh, Selasa, 09 Januari 2024.

Turut serta pula dalam kegiatan itu Wali Kota Subulussalam H. Affan Alfian Bintang, S.E, Dandim 0118/Subulussalam diwakili oleh Danunit Intel Lettu Inf. Andri Papahan, Ketua Komisoner KIP Kota Subulussalam Asmiadi, SKM, para PJU Polres Subulussalam dan para Komisioner KIP Kota Subulussalam.

Baca Juga :  FKBUMN Aceh Gelar Halal Bihalal di Gedung Landmark BSI Aceh

Kegiatan ini merupakan wujud konkret dukungan dari Polres Subulussalam, terhadap rangkaian pelaksanaan Pemilu 2024 yang aman dan damai.

Dalam kesempatan tersebut Kapolres Subulussalam mengatakan, tujuan pengecekan ini untuk memastikan Personel yang melaksanakan Pengamanan dengan pada Gudang Logistik Pemilu tersebut.

“Pengecekan ini kami lakukan guna memastikan kesiapsiagaan Personel serta keamanan Gedung penyimpanan Logistik Pemilu 2024 dalam kondisi aman,” ucap Kapolres.

Baca Juga :  Ketua DPRK Apresiasi Kinerja Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tenggara: "Banyak Janji Kampanye sudah Terealisasi dalam 50 Hari Awal Kepemimpinan SAH"

Polres Subulussalam, terus berkomitmen untuk mengamankan dan mengawal setiap tahapan Pemilu 2024, termasuk kegiatan sortir dan pelipatan surat suara.

“Kami berharap melalui pengamanan dan pengawalan ini, Pemilu 2024 dapat berjalan dengan baik, tanpa gangguan yang dapat mengganggu proses demokrasi,” tutup Kapolres.(fie)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Novo Club Region 7 Kolaborasi dengan Novo Kartini dan BEM FISIP UNIMAL Dorong Pemberdayaan Perempuan Lewat Beauty Class
Ini Pesan Pangdam IM Kepada Yonif 113/JS Yang Akan Berangkat Tugas. 
Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Mengikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Manajerial di Lingkungan Kanwil Ditjenpas Aceh
Disematkan Pangkat Baru, 18 Petugas Lapas Narkotika Samarinda Naik Pangkat
SEMAKIN KREATIF DAN PRODUKTIF, WARGA BINAAN LAPAS PEREMPUAN MEDAN DIBEKALI PELATIHAN TENUN ULOS
Wujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik, Kanwil Kemenkum Sumut Ikuti Kick Off Meeting Penyusunan Renstra dan Peta Proses Bisnis
Walikota Tanjungbalai Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Di Gedung Merah Putih
BUKTI NYATA PEMBERIAN APRESIASI, 2 ORANG PEGAWAI LAPAS PEREMPUAN MEDAN TERIMA REWARD

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 21:37 WIB

Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Mengikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Manajerial di Lingkungan Kanwil Ditjenpas Aceh

Selasa, 29 April 2025 - 21:15 WIB

SEMAKIN KREATIF DAN PRODUKTIF, WARGA BINAAN LAPAS PEREMPUAN MEDAN DIBEKALI PELATIHAN TENUN ULOS

Selasa, 29 April 2025 - 20:50 WIB

Walikota Tanjungbalai Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi Di Gedung Merah Putih

Selasa, 29 April 2025 - 20:50 WIB

BUKTI NYATA PEMBERIAN APRESIASI, 2 ORANG PEGAWAI LAPAS PEREMPUAN MEDAN TERIMA REWARD

Selasa, 29 April 2025 - 20:42 WIB

3 Petugas Resmi Naik Pangkat, Kalapas : Semakin Tinggi Pangkat Semakin Tinggi Tanggung Jawab Yang Diemban

Selasa, 29 April 2025 - 19:19 WIB

Rutan I Medan Terima Kunjungan Ombudsman RI Perwakilan Prov. Sumut

Selasa, 29 April 2025 - 17:58 WIB

Lonjakan Produksi Jagung di Wilayah Polda Jatim Dukung Program Swasembada Pangan

Selasa, 29 April 2025 - 17:05 WIB

Pelindo Regional 1 Salurkan Bantuan Alat Tangkap Kepiting kepada Nelayan Bagan Deli

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Disematkan Pangkat Baru, 18 Petugas Lapas Narkotika Samarinda Naik Pangkat

Selasa, 29 Apr 2025 - 21:27 WIB

Exit mobile version