Antisipasi Kejahatan, Kapolres Pematang Siantar Kerahkan personil Patroli Shelte

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Selasa, 4 Juni 2024 - 13:42 WIB

20216 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR|– Dalam antisipasi kejahatan jalanan, seperti geng motor, balap liar, begal, kejahatan jalanan serta mencegah tindak kriminalitas, Polres Pematangsiantar laksanakan kegiatan Pos Shelter Patroli Terintegrasi,Senin 03 Juni 2024 malam sekira pukul 22.00 Wib

Kapolres pematang siantar AKBP YOGEN HEROES BARUNO,S.H,S.I.K menyampaikan melalui kasat samapta Akp August B Manihuruk menyampaikan dalam kegiatan Pos Shelter tersebut, dipimpin Kanit Pam Obvit Ipda Ritcha Siahaan dan diikuti oleh 4 personil Sat Samapta, 3 personil Sat Lantas, 5 Personil Polsek dan 1 personil Sie Propam dengan menggunakan roda 4

Adapun sasaran patroli disejumlah titik strategis, termasuk di Depan SMA Negeri 5 di Jalan Medan Kel. Tanjung Tongah Kec. Siantar Martoba Kota Pematangsiantar ,Simpang Apil Dayok di Jalan Ahmad Yani Kel. Asuhan Kec. Siantar Timur Kota Pematangsiantar. jalan l Jalan Gereja Kelurahan Kristen Kecamatan Siantar Selatan dan Jalan Melanthon Siregar Kelurahan Sukaraja Kecamatan Siantar Marihat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Personel juga mendatangi tempat-tempat keramaian untuk memberikan himbauan agar masyarakat kembali kerumah dengan aman. Selain itu, patroli stasioner dilaksanakan pada titik rawan terjadi tindakan 3C (Curas, Curat, Curanmor) dan tempat yang rawan balapan liar.

Kegiatan ini diakhiri dengan diskusi dan evaluasi bersama di Shelter persinggungan ,dengan langkah-langkah proaktif tersebut, Polres Pematangsiantar berkomitmen untuk menjaga keamanan dan ketertiban diwilayah Hukum Polres Pematangsiantar , guna memberikan perlindungan maksimal kepada masyarakat terutama menjelang pesta demokrasi pilkada tahun 2024.

Berita Terkait

Tiada Hari Tanpa Kontrol, Lapas Padangsidimpuan Tegakkan Disiplin Dan Keamanan
Satresnarkoba Polres Aceh Selatan Berhasil Menangkap Dua Residivis Yang Kembali Berulah
Pastikan Lapas Narkotika Langkat Bersih dari Handphone dan Narkoba, Razia Kamar Hunian Kembali Digelar
Lapas Pancur Batu Malam Hari Laksanakan Razia Gabungan Blok Hunian WBP Bersama TNI/Polri
Gelar Penggeledahan Insidentil Lapas Tebing Tinggi Gandeng TNI/Polri Pastikan Keamanan Tetap Kondusif.
Brimob Polda Sumut Panen Raya Bersama Petani: Wujud Nyata Polri Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Kalapas Tebing Tinggi Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola Meriahkan HUT Korps Brimob Polri.
Lapas Perempuan Medan Terima Bantuan Ambulans Dari LPKA Kelas I Medan

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 20:52 WIB

Lapas Kelas IIB Blangkejeren Gelar Razia Serentak di Blok Hunian, Amankan Sejumlah Barang Terlarang

Minggu, 26 Oktober 2025 - 20:28 WIB

Satresnarkoba Polres Aceh Selatan Berhasil Menangkap Dua Residivis Yang Kembali Berulah

Minggu, 26 Oktober 2025 - 19:08 WIB

Jadikan Maulid Sebagai Wujud Kecintaan Kepada Rasulullah SAW

Minggu, 26 Oktober 2025 - 17:59 WIB

Bimtek Bidang Pangan Dana Desa Aceh Timur Dipindahkan ke Langsa, Warga Sorot Dugaan Ketidakwajaran

Minggu, 26 Oktober 2025 - 16:24 WIB

Pepatah “Tuntutlah Ilmu hingga ke Negeri China” Dibuktikan oleh Guru SMAN 1 Kuala Bireuen

Minggu, 26 Oktober 2025 - 16:04 WIB

M. Khalid Lantik Asosiasi Futsal Kota Banda Aceh, Ikbal Maulana Jadi Ketua Umum, Tumad Exco

Minggu, 26 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Aksi Nyata Raksaka Dharma: Yonif TP 855/RD Garap Lahan Pertanian Sekaligus Tebar Ribuan Bibit Ikan Guna Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

Minggu, 26 Oktober 2025 - 13:22 WIB

DPD KNPI Gelar Berbagai Kegiatan Peringati Hari Sumpah Pemuda Ke-97 di Kota Langsa

Berita Terbaru