Polsek Trumon Timur Salurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Kurang Mampu Dalam Rangka Hut Bhayangkara Ke-79

Wahyu

- Redaksi

Jumat, 20 Juni 2025 - 10:57 WIB

20107 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tapaktuan – Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-79 tahun 2025, Polsek Trumon Timur Polres Aceh Selatan Polda Aceh melaksanakan kegiatan sosial dengan menyalurkan bantuan sembako kepada Warakawuri dan warga masyarakat kurang mampu di wilayah hukum Polsek Trumon Timur. Kegiatan ini berlangsung di beberapa gampong wilayah hukum Polsek Trumon Timur, Jumat, 20 Juni 2025.

Kapolres Aceh Selatan AKBP T. Ricki Fadlianshah, S.I.K., melalui Kapolsek Trumon Timur AKP Adrizal, S.Pd., memimpin langsung penyerahan bantuan didampingi oleh Kanit Binmas, Kanit Intel, Bhabinkamtibmas, serta Bhayangkari Ranting Trumon Timur. Sebanyak 25 paket sembako dibagikan kepada para penerima manfaat sebagai bentuk kepedulian dan penghargaan atas jasa Warakawuri serta untuk meringankan beban masyarakat yang membutuhkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bantuan ini merupakan wujud nyata empati dan perhatian kami kepada masyarakat. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi sarana untuk mempererat hubungan emosional antara Polri dengan masyarakat, khususnya Warakawuri yang telah berjasa,” ujar Kapolsek.

Kegiatan berlangsung hingga dengan tertib, aman, dan penuh suasana kekeluargaan. Melalui kegiatan ini, Polsek Trumon Timur berharap semangat Bhayangkara bukan hanya dirayakan secara seremonial, tetapi juga dirasakan manfaatnya secara langsung oleh masyarakat.

Berita Terkait

Biro Perencanaan Kemensos RI Gelar FGD Evaluasi dan Monitoring Sekolah Rakyat di Aceh Besar, 
Plt Sekda Gayo Lues dr. Nevi Rizal: Semangat Hari Dokter Nasional 2025, 75 Tahun IDI Berkarya Membangun Kesehatan Bangsa
Mahasiswa dan Masyarakat Aceh Bersatu, Gelombang Penolakan Tambang Emas di Gayo Lues, KMMB Aceh Laporkan PT GMR ke Aparat Hukum
POLRES GAYO LUES UNGKAP 1,95 TON GANJA, 2,7 KG SABU, 28 BUTIR EKSTASI, DAN 60 HEKTARE LADANG GANJA — CATAT SEJARAH BARU PEMBERANTASAN NARKOBA DI TANAH SERIBU BUKIT
Rapat Bersama KPK, Sekda Aceh Targetkan 95 Persen Capaian MCSP Aceh 2025
Kapolres Aceh Selatan Launching Perdana SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari di Kecamatan Meukek
Personel Korbrimob Polri Raih Penghargaan dari Pemkot Salatiga Atas Prestasi di Bidang Keamanan Siber
Pangdam Iskandar Muda Hadiri Pemusnahan Barang Ilegal Bersama Bea Cukai Aceh

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 15:22 WIB

Pastikan Lapas Narkotika Langkat Bersih dari Handphone dan Narkoba, Razia Kamar Hunian Kembali Digelar

Minggu, 26 Oktober 2025 - 15:08 WIB

Lapas Pancur Batu Malam Hari Laksanakan Razia Gabungan Blok Hunian WBP Bersama TNI/Polri

Minggu, 26 Oktober 2025 - 14:50 WIB

Gelar Penggeledahan Insidentil Lapas Tebing Tinggi Gandeng TNI/Polri Pastikan Keamanan Tetap Kondusif.

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 18:47 WIB

Kalapas Tebing Tinggi Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola Meriahkan HUT Korps Brimob Polri.

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 18:36 WIB

Lapas Perempuan Medan Terima Bantuan Ambulans Dari LPKA Kelas I Medan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 18:24 WIB

Perkuat Jiwa Kepramukaan, Lapas Kelas I Medan Gelar Latihan Bersama Pramuka Gudep 14.1387 dengan Kwarran Helvetia

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:20 WIB

Rutan Labuhan Deli dan Polsek Medan Labuhan Gelar Razia Gabungan, Perkuat Komitmen Wujudkan Pemasyarakatan Bersih dan Aman

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 16:11 WIB

Lapas Binjai Gelar Penyuluhan Dan Kontrol Kesehatan untuk Warga Binaan

Berita Terbaru