Mengukur Integritas, Membangun Transparansi Bentuk Komitmen Guna Wujudkan Lapas Narkotika Samarinda yang Berintegritas dan Bebas Korupsi.

RULI SISWEMI

- Redaksi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 15:54 WIB

20208 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS NARKOTIKA KLS IIA SAMARINDA

29/10/2024

Samarinda, Dalam upaya memperkuat integritas dan mengembangkan budaya kerja yang transparan dan bersih dari korupsi, Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda secara konsisten melaksanakan Survei Persepsi Anti Korupsi (SPAK), Selasa (29/10/24)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui survei ini, betujuan untuk mengukur tingkat integritas, budaya kerja, sistem anti-korupsi, serta pengelolaan SDM yang berlandaskan kejujuran dan transparansi. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Badan Strategi Kebijakan (BSK) Kementerian Hukum dan HAM, di mana seluruh pegawai Lapas Narkotika Samarinda terlibat aktif dalam mengisi survei secara berkala.

Survei ini bukan sekadar formalitas, melainkan bagian dari langkah strategis untuk memonitor dan menilai efektivitas penerapan nilai-nilai anti-korupsi di dalam lingkungan Lapas. Dengan adanya survei ini, Lapas Narkotika Samarinda dapat secara aktif mengidentifikasi area yang membutuhkan perbaikan, sekaligus memperkuat komitmen setiap pegawai dalam menjaga integritas serta berperan aktif dalam menciptakan lingkungan kerja yang bebas dari praktik korupsi.

Kalapas Narkotika Samarinda, Theo Adrianus, menyampaikan harapannya kepada seluruh pegawai, “Keterlibatan seluruh pegawai dalam survei ini adalah bukti nyata komitmen kita bersama dalam menciptakan Lapas yang transparan, akuntabel, dan berintegritas tinggi. Semoga langkah ini menjadi fondasi yang kokoh dalam mencapai predikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), yang tidak hanya menjadi prestasi, tetapi juga bentuk tanggung jawab kita kepada masyarakat.” Pungkasnya.

@kemenkumhamri
@ditjenpas
@kemenkumhamkaltim
@divpas_kaltim
@diary_kemenkumham

Sumber : Tim Humas Samarinda

Redaksi : Ruli Siswemi

Berita Terkait

Lapas Narkotika Samarinda Gelar “Sabtu Berkah”, Wujudkan Kebersamaan Dan Kepedulian Sosial
Kreativitas Tanpa Batas dari Balik Jeruji, Warga Binaan Lapas Narkotika Samarinda Ikuti Lomba Melukis
Manisnya Hasil Pembinaan, Lapas Narkotika Samarinda Panen Madu Kelulut
Wujud Sinergi Jaga Keamanan dan Ketertiban Lapas Bersama TNI dan Polri Kalapas Narkotika Samarinda Gelar Penggeledahan
Ciptakan Lingkungan yang Sehat dan Nyaman, Kalapas Narkotika Samarinda Pimpin Kegiatan Bersih-Bersih Lingkungan Lapas
Bahas Penguatan Tugas dan Fungsi Pemasyarakatan, Kalapas Narkotika Samarinda Sambut Kunjungan Kerja Kakanwil Ditjenpas Kaltim
Kalapas Narkotika Samarinda dan Jajaran Lakukan Deteksi Dini dengan Kontrol serta Pembersihan Area Brandgang
Dukung Program Ketahanan Pangan, KaLapas Narkotika Samarinda Panen Sawi Dan Tomat, Serta Siapkan Ternak Ayam Kampung

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:32 WIB

Lapas Blangkejeren Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025: Kobarkan Semangat “Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu”

Selasa, 28 Oktober 2025 - 18:02 WIB

Kapolres Aceh Selatan Pimpin Upacara Sertijab Kabag Ops Polres Aceh Selatan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:25 WIB

Wagub Fadhlullah Desak Penyelesaian Tol Padang Tiji–Seulimuem, Target Bulan Depan berfungsi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:24 WIB

Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Penuh Semangat Kebangsaan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:24 WIB

Polres Pidie Jaya Pastikan Harga Sembako Stabil Jelang MTQ ke-37

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:12 WIB

Gemerlap Gapura Selamat Datang di Kota Langsa Yang Indah Memukau

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:11 WIB

“Semangat Pemuda, Wujudkan Indonesia Bersatu – Kanwil Ditjenpas Sumut Gelar Upacara Sumpah Pemuda ke-97”

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:01 WIB

BNCT dan SPTP Kolaborasi Pulihkan Ekosistem Pesisir Lewat Penanaman Mangrove 22 Hektare dan Penangkaran Kepiting Bakau

Berita Terbaru

PIDIE JAYA

Polres Pidie Jaya Pastikan Harga Sembako Stabil Jelang MTQ ke-37

Selasa, 28 Okt 2025 - 17:24 WIB