Wakapolres Aceh Tengah Hadiri Rakor Kesiapan Pengamanan Jelang Pilkades Serentak 2023

LARRY

- Redaksi

Rabu, 13 September 2023 - 10:40 WIB

20521 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | ACEH TENGAH

Takengon – Kapolres Aceh Tengah AKBP Dody Indra Eka Putra, yang diwakili Wakapolres Kompol Yofie Artanta, didamping Kasat Intel Akp Zhakiul Fuad hadiri Rakor Kesiapan pengamanan Pilkades serentak 2023 bersama Forkopimda dan lintas sektoral terkait.

Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Aceh Tengah tinggal menghitung hari, tepatnya di tanggal 14 September mendatang, Polres Aceh Tengah memastikan Kesiapan Pengamanan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pelaksanaan pilkades telah di sepakati tanggal 14 September 2024, Menjaga sportifitas dalam pelaksanan Pilkades serentak, untuk itu kita bersama harus menjaga persepsi untuk pelaksanaan tersebut.

Hal ini disampaikan Pj.Bupati Aceh Tengah T. Mirzuan, saat Rapat Koordinasi Pengamanan Pilkades Serentak bersama unsur Forkopimda dan lintas sektoral terkait di Wilayah Kabupaten Aceh Tengah, di Ruang Rapat Kerja Pj. Bupati Aceh Tengah, Selasa (12/9/23).

Pj. Bupati T. Mirzuan, menerengkan, Pemahaman kotak suara sesuai dengan qanun 4 Tahun 2009 tanpa ada foto, surat suara ukuran 5×10 Cm kertas Hvs Gram Warna Putih Qanun Aceh No.4/2009, Pasal 30 Ayat 3.

Adapun kampung yang melaksanaan pemilihan reje dalam Kab Aceh Tengah Tahun 2023 hasil rapat evaluasi dengan kasipem Kecamatan 8 Sepetember 2023 terdapat 82 Kampung,” terang T. Mirzuan.

Kapolres Aceh Tengah AKBP Dody Indra Eka Putra, melalui Wakapolres Kompol Yofie Artanta, di kesempatan itu, Menyampaikan, Kami selalu siap menyukseskan pelaksanaan pemilihan reje serentak Tahun 2023 di Kabupten Aceh Tengah.

Setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS) sudah kami ploting 2 Personel Polri, selain itu jika ada Troble, personil yang stanby di Polres Aceh Tengah akan mengbackup ke tempat yang mengalami masalah,”ujar Wakapolres.

Personil Linmas dan TNI yang di Laporkan Oleh masing-masing Kapolsek Jajaran yang terlibat dalam pengamanan Pilkades Serentak tahun 2023 di Kab Aceh Tengah, yakni 117 Petugas Linmas dan 71 TNI.

TNI dan Polri siap Mendukung dan mengamankan pelaksanaan pilkades serentak tahun 2023 Kab Aceh Tengah, Kami mengharapkan bisa membantu mencipatkan kondisi aman dan kondusif,”pungkas Kompol Yofie.

Berita Terkait

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Forum SEURAMOE NSO, Bahas Sinergi Stakeholder dalam Menjaga Keamanan Operasional Industri Hulu Migas
Tanpa Anggaran, Muaythai Aceh Barat Tetap Melangkah ke Kejurda Banda Aceh
ALA Menunggu Waktu: Konsolidasi KP3ALA Teguhkan Perjuangan Pemekaran di Era Presiden Prabowo
Kodam Iskandar Muda Buka Pendaftaran Calon Bintara dan Tamtama TNI AD TA 2025
DLHK Aceh dukung kesiapan Lahan Perkebunan/Pertanian Terpadu di Aceh Tengah
Penyidik Polda Aceh Tingkatkan Status Kasus Dugaan Korupsi di Dinkes Aceh Tengah ke Penyidikan
Diduga Bunuh Diri, Salah satu Warga Aceh Tengah ditemukan tewas tergantung di rumah kontrakannya di Gayo Lues
Penyidik Polda Aceh Sita Rumah Karyawan BPRS Gayo, Diduga Terkait Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 10:02 WIB

Jumat Berkah, Kodam Iskandar Muda Bagikan 373 Paket Makanan Gratis Untuk Warga

Jumat, 14 November 2025 - 09:46 WIB

Polda Aceh dan Komnas Perempuan Perkuat Sinergi Tangani Kasus Kekerasan

Kamis, 13 November 2025 - 22:10 WIB

Kejurda Tinju Aceh 2025 Resmi Dimulai, Atlit Aceh Besar Tampil Gemilang di Hari Pertama

Selasa, 11 November 2025 - 18:15 WIB

Kapolda Aceh Terima Audiensi Civitas Akademika UNPRI

Senin, 10 November 2025 - 14:03 WIB

Kasdam IM Brigjen TNI Yudha Fitri Ikuti Upacara Ziarah Nasional di TMP Banda Aceh

Senin, 10 November 2025 - 13:39 WIB

Polda Aceh Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025

Senin, 10 November 2025 - 13:29 WIB

Wakapolda Aceh Ikuti Upacara Ziarah Nasional Hari Pahlawan di TMP

Senin, 10 November 2025 - 01:05 WIB

Putra Aceh Ini Jadi Lurah di Jakarta, Istrinya Ternyata Seorang Polwan

Berita Terbaru

STOP PRESS

STOP PRESS Wartawan atas nama Jaminan Kabiro Aceh Tenggara

Minggu, 16 Nov 2025 - 17:40 WIB

ACEH BESAR

Pangdam IM Dampingi Menhan RI dalam Kunjungan Kerja ke Aceh

Minggu, 16 Nov 2025 - 13:53 WIB