Peringatan Hari Pengayoman ke-80, Kakanwil Kementerian Hukum Sumut Pimpin Upacara Tabur Bunga dan Ziarah di Taman Makam Pahlawan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 24 Juli 2025 - 14:37 WIB

2090 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | KAKANWIL KEMENKUMHAM SUMUT

24/07/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Medan Dalam rangka memperingati Hari Pengayoman ke-80, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sumatera Utara, Ignatius Silalahi, selaku Inspektur Upacara memimpin Upacara Tabur Bunga dan Ziarah di Taman Makam Pahlawan Nasional Bukit Barisan, Medan, Kamis (24/07/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelaksanaan upacara tabur bunga dan ziarah ini juga sebagai salah satu wujud penghormatan bagi para pahlawan. Perjuangan para pahlawan, harus bisa menjadi semangat dalam bekerja, memberikan yang terbaik bagi bangsa dan negara. Demi menciptakan jiwa bela negara tersebut di Bulan Pengayoman ini, Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sumatera Utara melaksanakan kegiatan Upacara Tabur Bunga dan Ziarah di Taman Makam Pahlawan Nasional Bukit Barisan Kota Medan.

“Untuk mengenang jasa para pahlawan, khususnya yang telah gugur demi Negara Kesatuan Republik Indonesia kita ini, marilah kita mengheningkan cipta,” ujar Ignatius Silalahi.

Turut Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Divisi Pelayanan Hukum, Sahata Marlen Situngkir; Kepala Divisi Peraturan Perundang-undangan dan Pembinaan Hukum, Ferry Ferdiansyah; serta perwakilan dari Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan; dan Kementerian HAM.

Upacara ini menjadi momentum memperkuat semangat bela negara dan pengabdian aparatur Kementerian Hukum kepada bangsa dan negara.

Selengkapnya
https://sumut.kemenkum.go.id/berita-utama/peringatan-hari-pengayoman-ke-80-kakanwil-kementerian-hukum-sumut-pimpin-upacara-tabur-bunga-dan-ziarah-di-taman-makam-pahlawan

#Kemenkumsumut
#KementerianHukum
#KanwilKementerianHukumSumut
#LayananHukumMakinMudah
#KerjaTerlaksana

(***)

Berita Terkait

Petugas Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Pembukaan Kotak Pengaduan Warga Binaan
Tingkatkan Kedisiplinan dan Keamanan, Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Kontrol Blok Hunian
Lapas Kelas IIA Binjai Gelar Razia Gabungan Bersama Polres Binjai, Wujudkan 13 Akselerasi Menteri Imigrasi Dan Pemasyarakatan
Pemenuhan Hak Dasar Warga Binaan Lapas Kelas I Medan Bagikan Perlengkapan Makan, Minum, dan Sandang untuk 2.884 Warga Binaan
Lapas Padangsidimpuan Wujudkan Hak Pendidikan Warga Binaan Lewat Program Baca Tulis
Petugas Kesehatan Di Lapas Padangsidimpuan Lakukan Cek Kesehatan untuk Warga Binaan Wanita
Lapas Padangsidimpuan Gelar Pembelajaran Iqra dan Al-Quran di Mesjid Al-Ikhlas
Lapas Perempuan Medan Gelar Tes Urine, Pertegas Komitmen Lingkungan Zero Narkoba

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 21:01 WIB

Petugas Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Pembukaan Kotak Pengaduan Warga Binaan

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Tingkatkan Kedisiplinan dan Keamanan, Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Kontrol Blok Hunian

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Lapas Kelas IIA Binjai Gelar Razia Gabungan Bersama Polres Binjai, Wujudkan 13 Akselerasi Menteri Imigrasi Dan Pemasyarakatan

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:17 WIB

Pemenuhan Hak Dasar Warga Binaan Lapas Kelas I Medan Bagikan Perlengkapan Makan, Minum, dan Sandang untuk 2.884 Warga Binaan

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:58 WIB

Petugas Kesehatan Di Lapas Padangsidimpuan Lakukan Cek Kesehatan untuk Warga Binaan Wanita

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:51 WIB

Lapas Padangsidimpuan Gelar Pembelajaran Iqra dan Al-Quran di Mesjid Al-Ikhlas

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:42 WIB

Lapas Perempuan Medan Gelar Tes Urine, Pertegas Komitmen Lingkungan Zero Narkoba

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:28 WIB

Lapas Kelas I Medan Gelar Sidang TPP, Momentum Evaluasi Dan Penguatan Pembinaan

Berita Terbaru

ACEH

Dinas SDA Aceh Fokus Bahas Penanganan Banjir di Trumon

Senin, 27 Okt 2025 - 20:09 WIB