SENJA

PUTRI RAHMAWATI

- Redaksi

Minggu, 28 Juli 2024 - 19:11 WIB

20328 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES,INEWS
Oleh : Margareta Serli

Benar kata orang
Ternyata pesonamu begitu melekat
Sinarmu yang sangat pekat
Begitu indah menyejukkan mata

Berulang kali memandangmu
Tak pernah merasa bosan
Engkau pergi disertai dengan rindu
Dan Warna jinggamu yang membuat hari ku berakhir dengan indah

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kehadiran mu membuat ku nyaman
Dan kau buat hati ku tenang
hariku menjadi sempurna
Bila bersama mu

Sialnya kau tak dapatku miliki
Andai kau dapat ku simpan
Akan ku jaga kau sepenuh hati

Berjanjilah kau akan kembali
Senja….

Simpang Rimba 28 juli 2024

Berita Terkait

Semarak HUT ke-74 Humas Polri, Polda Aceh Dorong Partisipasi Masyarakat dalam Lomba dan Donor Darah Semarak HUT ke-74
πš„πš—πšπšžπš” π™°πš’πšŠπš‘ πšπšŠπš›πš’ π™Ώπšžπšπš›πš’ π™±πšžπš—πšπšœπšž-π™Όπšž
Perjalanan Waktu
Guruku, Cahaya dalam Perjalanan
Terimakasih Guruku
HARAPAN INI
DAMAI
ANTARA JARAK DAN DOA
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 16:02 WIB

Gempa M 6,3 Guncang Simeulue, Warga Panik Berhamburan dan Sejumlah Fasilitas Umum Dilaporkan Rusak

Rabu, 26 November 2025 - 22:21 WIB

Dinas Sosial Aceh Kerahkan TAGANA Siaga Penuh Hadapi Cuaca Ekstrem

Rabu, 26 November 2025 - 13:22 WIB

Sungai Kala Tripe Mengamuk: Akses ke Tripe Jaya Putus, Warga Terkurung Banjir

Rabu, 26 November 2025 - 10:37 WIB

Longsor dan Pohon Tumbang Tutup Akses Lintas Desa Persada Tongra–BabahRot

Selasa, 25 November 2025 - 19:57 WIB

Hujan Tak Surutkan Langkah: Marlina Muzakir dan Dinsos Aceh Pastikan Penanganan Banjir Tidak Tertunda.

Selasa, 25 November 2025 - 17:34 WIB

Istri Gubernur Aceh, Marlina Muzakir Salurkan Bantuan Logistik untuk Korban Banjir di Lhokseumawe

Selasa, 25 November 2025 - 17:21 WIB

Gerak Cepat Antar Instansi Atasi Pohon Tumbang Gunung Alue Krit

Selasa, 25 November 2025 - 16:41 WIB

BNN Aceh Musnahkan 54 Kg Narkotika,Ungkap Modus Peredaran Lintas Kabupaten

Berita Terbaru