Monitoring dan Evaluasi Kabid Perawatan, Pengamanan, dan Kepatuhan Internal Kanwil Ditjenpas Kaltim Kunjungi Lapas Narkotika Samarinda

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:07 WIB

20178 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS NARKOTIKA KLS IIA SAMARINDA

14/03/2025

Lapas Narkotika Samarinda, Kepala Bidang (Kabid) Perawatan, Pengamanan, dan Kepatuhan Internal Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kalimantan Timur (Ditjenpas Kaltim), Deny Fajariyanto melakukan kunjungan kerja ke Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda dalam rangka Monitoring dan Evaluasi (Monev) terhadap sistem perawatan, pengamanan, serta kepatuhan internal di lingkungan lapas, Kamis (13/3)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kunjungan ini, Kabid didampingi oleh jajaran pejabat terkait dan disambut langsung oleh Kepala Lapas (Kalapas) Narkotika Samarinda, Theo Adrianus beserta jajaran. Monev ini bertujuan untuk memastikan bahwa standar operasional prosedur (SOP) dalam perawatan warga binaan, pengamanan, serta penerapan kepatuhan internal telah dijalankan sesuai regulasi yang berlaku.

Selama kegiatan, tim melakukan pengecekan langsung terhadap kondisi blok hunian warga binaan, fasilitas kesehatan, serta prosedur pengamanan di dalam lapas. Selain itu, dilakukan evaluasi terhadap pelaksanaan tugas petugas lapas guna memastikan kedisiplinan serta penerapan program rehabilitasi yang efektif bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP).

Kabid Perawatan, Pengamanan, dan Kepatuhan Internal memberikan arahan kepada jajaran lapas untuk terus meningkatkan kualitas layanan dan pengawasan, terutama dalam upaya mencegah potensi gangguan keamanan serta memastikan hak-hak warga binaan tetap terpenuhi, Pungkasnya.

Diharapkan dengan adanya kegiatan ini, Lapas Narkotika Samarinda dapat terus meningkatkan efektivitas dalam memberikan layanan pemasyarakatan yang lebih baik, sesuai dengan prinsip kemanusiaan dan keadilan.(hd)
#kemenimipas
#guardandguide
#infoimipas
#pemasyarakatan

Redaksi : Ruli Siswemi

Berita Terkait

Kembangkan Keterampilan Kuliner, Warga Binaan Lapas Narkotika Samarinda Ciptakan Kue Bolen Siap Pemasaran UMKM
Bekali Peserta Magang, Kalapas dan Kasi Kegiatan Kerja Lapas Narkotika Samarinda Sampaikan Materi Pembinaan
Kalapas Narkotika Samarinda Terima Peserta Pemagangan dan Ikuti Pembukaan Orientasi Nasional Batch II
Dukung Target Kinerja, Kalapas Narkotika Samarinda Tandatangani Perjanjian Kinerja Bersama Jajaran Kanwil DitjenPAS Kaltim
Pererat Sinergi, Kalapas Narkotika Samarinda Gelar Touring Motor Bersama Jajaran
Lapas Narkotika Samarinda Gelar “Sabtu Berkah”, Wujudkan Kebersamaan Dan Kepedulian Sosial
Kreativitas Tanpa Batas dari Balik Jeruji, Warga Binaan Lapas Narkotika Samarinda Ikuti Lomba Melukis
Manisnya Hasil Pembinaan, Lapas Narkotika Samarinda Panen Madu Kelulut

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 08:16 WIB

Polairud dan Tim SAR Gabungan Maksimalkan Evakuasi Korban Banjir di Sibolga–Tapteng

Jumat, 28 November 2025 - 08:11 WIB

Sat Brimob Polda Sumut Berikan Layanan Kesehatan dan Evakuasi Korban Banjir di Kuala Bekala

Kamis, 27 November 2025 - 19:05 WIB

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat

Kamis, 27 November 2025 - 16:44 WIB

Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi

Kamis, 27 November 2025 - 16:32 WIB

Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan

Kamis, 27 November 2025 - 16:24 WIB

Polda Sumut Update Penanganan Bencana: 148 Kejadian di 12 Kab/Kota, 1.030 Personel Dikerahkan

Rabu, 26 November 2025 - 23:47 WIB

Peningkatan Stabilitas Keamanan, Lapas Tebing Tinggi Lakukan Koordinasi Dengan Polda Sumut

Rabu, 26 November 2025 - 23:38 WIB

Di tengah Cuaca Ekstrim, Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Kontrol Blok Hunian

Berita Terbaru