Pj Walikota Langsa Jenguk dan Serahkan Bantuan Kepada Warga Menderita Sakit Menua

Zul

- Redaksi

Selasa, 14 Januari 2025 - 06:53 WIB

20123 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Walikota Langsa sambangi salah satu warga Kota Langsa yang sakit menua (Foto : Istimewa)

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Pj Walikota Langsa Dr Syaridin S.Pd., M.Pd, menyerahkan santunan dan bantuan sembako kepada keluarga sakit menua Jamiah (75) dan Nuraida (79) di Dusun PJKA Gampong Paya Bujok Blang Pase, Kecamatan Langsa Kota, Selasa (14/01/25).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun paket sembako yang disalurkan beras 1 sak, telur 1 papan, minyak makan 1 liter, gula 1 kg, teh 1 kotak, indomie 1 kotak dan uang tunai 1 juta.

Syaridin berharap bantuan sosial yang diserahkannya dapat meringankan beban kedua warga lanjut usia (lansia) tersebut yang dinilai butuh perhatian pemerintah.

“Pemerintah Kota Langsa dan Baitul Mal Langsa dalam hal ini ikut prihatin dan terus memberikan dukungan serta perhatian, khusus bagi warga sakit menua dengan berbagai tindakan yang diperlukan,” ujarnya.

Ia pun berharap Pemerintah Gampong juga proaktif terhadap kondisi warganya tanpa ada yang terabaikan. Pasalnya, kata Syaridin yang mengetahui kondisi yang sebenarnya ialah perangkat gampong itu sendiri.

“Bila ada hal yang tidak sanggup ditanggulangi oleh perangkat gampong. Maka segera koordinasi kepada Walikota atau dinas terkait supaya masyarakat tidak terabaikan,” tegas Syaridin.

Kunjungan Pj Walikota Langsa Dr Syaridin S.Pd., M.Pd turut didampingi Sekretaris Baitul Mal Kota Langsa, Jauwahir SE, Geuchik dan Perangkat Gampong Paya Bujok Blang Pase.

Berita Terkait

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat
TAGANA dan TKSK Bergerak Cepat Tangani Banjir, Wakil Bupati Aceh Besar Cek. Kesiapan
Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi
Banjir Lumpuhkan Arteri Binjai-Medan, Polda Sumut Hadir Berikan Solusi Lewat Pengawalan di Tol
Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan
Polda Sumut Update Penanganan Bencana: 148 Kejadian di 12 Kab/Kota, 1.030 Personel Dikerahkan
Gempa M 6,3 Guncang Simeulue, Warga Panik Berhamburan dan Sejumlah Fasilitas Umum Dilaporkan Rusak
Peacemaker Justice Award 2025: Menguatkan Penyelesaian Sengketa Nonlitigasi Di Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 19:05 WIB

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat

Kamis, 27 November 2025 - 16:44 WIB

Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi

Kamis, 27 November 2025 - 16:39 WIB

Banjir Lumpuhkan Arteri Binjai-Medan, Polda Sumut Hadir Berikan Solusi Lewat Pengawalan di Tol

Kamis, 27 November 2025 - 16:32 WIB

Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan

Rabu, 26 November 2025 - 23:47 WIB

Peningkatan Stabilitas Keamanan, Lapas Tebing Tinggi Lakukan Koordinasi Dengan Polda Sumut

Rabu, 26 November 2025 - 23:38 WIB

Di tengah Cuaca Ekstrim, Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Kontrol Blok Hunian

Rabu, 26 November 2025 - 23:25 WIB

Semarak HUT Kemenimipas ke-1, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pagelaran Kreativitas Warga Binaan

Rabu, 26 November 2025 - 23:16 WIB

Lembaga Bantuan Hukum Trisila Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK Dan 10 PMi ilegal oleh imigrasi Tanjungbalai

Berita Terbaru