14 Gampong di Ingin Jaya Gelar Pilciksung, Muzakkir Maju di Reuloh

SAMSUL EDI, S.HUT., M.Kv

- Redaksi

Kamis, 2 Oktober 2025 - 14:19 WIB

20259 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES iNEWS Investigasi | Aceh Besar – Sebanyak 14 gampong di Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, akan menggelar pemilihan Geuchik  (Pilciksung) serentak pada 13 Oktober 2025. Salah satunya adalah Gampong Reuloh, di mana Muzakkir, sosok yang dikenal supel dan dekat dengan masyarakat, resmi mencalonkan diri sebagai geuchik.

14 Gampong di Ingin Jaya Gelar Pilciksung, Muzakkir Maju di Reuloh

Muzakkir, mantan Imam Mukim Pagar Air periode 2016, menegaskan bahwa keputusannya maju bukan sekadar mengejar jabatan, melainkan panggilan hati untuk membenahi gampong. “Saya ingin Gampong Reuloh, Kemukiman Pagar Air, Kecamatan Ingin Jaya ini lebih maju, lebih tertata, dan warganya merasakan pelayanan yang lebih baik,” ujarnya.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pria yang akrab disapa Pak Mukim itu juga menyoroti sejumlah tantangan, mulai dari keterbatasan infrastruktur, pemberdayaan ekonomi masyarakat, hingga penguatan peran pemuda dan perempuan. Menurutnya, pembangunan hanya dapat berhasil jika dilandasi kebersamaan. “Jika masyarakat memberikan amanah, saya akan memastikan transparansi, musyawarah, dan gotong royong tetap menjadi dasar utama dalam memimpin,” tambahnya.

  • 14 Gampong di Ingin Jaya Gelar Pilciksung, Muzakkir Maju di Reuloh

Sejumlah tokoh masyarakat menyambut baik pencalonan Muzakkir. Mereka menilai figur sederhana dan komunikatif ini mampu merangkul semua kalangan serta membawa arah baru bagi kemajuan Gampong Reuloh.

 

Pencalonan Muzakkir dipandang sebagai sinyal bahwa kontestasi Pilciksung di Gampong Reuloh akan berlangsung dinamis, dengan harapan besar masyarakat terhadap lahirnya pemimpin baru yang mampu menghadirkan solusi nyata bagi gampong. *[TU]

Berita Terkait

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat
TAGANA dan TKSK Bergerak Cepat Tangani Banjir, Wakil Bupati Aceh Besar Cek. Kesiapan
Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi
Banjir Lumpuhkan Arteri Binjai-Medan, Polda Sumut Hadir Berikan Solusi Lewat Pengawalan di Tol
Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan
Polda Sumut Update Penanganan Bencana: 148 Kejadian di 12 Kab/Kota, 1.030 Personel Dikerahkan
Gempa M 6,3 Guncang Simeulue, Warga Panik Berhamburan dan Sejumlah Fasilitas Umum Dilaporkan Rusak
Peacemaker Justice Award 2025: Menguatkan Penyelesaian Sengketa Nonlitigasi Di Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 19:05 WIB

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat

Kamis, 27 November 2025 - 16:44 WIB

Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi

Kamis, 27 November 2025 - 16:39 WIB

Banjir Lumpuhkan Arteri Binjai-Medan, Polda Sumut Hadir Berikan Solusi Lewat Pengawalan di Tol

Kamis, 27 November 2025 - 16:32 WIB

Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan

Rabu, 26 November 2025 - 23:47 WIB

Peningkatan Stabilitas Keamanan, Lapas Tebing Tinggi Lakukan Koordinasi Dengan Polda Sumut

Rabu, 26 November 2025 - 23:38 WIB

Di tengah Cuaca Ekstrim, Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Kontrol Blok Hunian

Rabu, 26 November 2025 - 23:25 WIB

Semarak HUT Kemenimipas ke-1, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pagelaran Kreativitas Warga Binaan

Rabu, 26 November 2025 - 23:16 WIB

Lembaga Bantuan Hukum Trisila Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK Dan 10 PMi ilegal oleh imigrasi Tanjungbalai

Berita Terbaru