Kapolda Aceh Apresiasi Upaya Ditlantas dan Jajaran dalam Meminimalisir Angka Laka Lantas

SAMSUL EDI, S.HUT., M.Kv

- Redaksi

Rabu, 24 April 2024 - 14:49 WIB

20191 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Banda Aceh — Kapolda Aceh Irjen Achmad Kartiko menyampaikan apresiasi kepada Ditlantas dan jajaran dalam upaya meminimalisir laka lantas.

Hal tersebut disampaikan Achmad Kartiko saat memberikan arahan kepada para Kasat Lantas Polres Jajaran di Aula Pesat Gatra Ditlantas Polda Aceh, Selasa, 23 April 2024.

Achmad Kartiko juga mengingatkan kita semua agar jangan beranggapan korban laka lantas hanya sekadar angka, tetapi itu harus menjadi bahan evaluasi untuk mencari solusi menekan angka tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Korban kecelakaan bukan hanya berbicara angka, tetapi bagaimana kita mengevaluasi menekan angka kecelakaan tersebut,” ujar alumni Akabri 1991 itu.

Kapolda Aceh Apresiasi Upaya Ditlantas dan Jajaran dalam Meminimalisir Angka Laka Lantas

 

Dalam kesempatan itu, Achmad Kartiko juga menyampaikan tentang pentingnya berpikir kritis, analisis, dan evaluatif terhadap manajemen keselamatan berlalu lintas guna meng-eliminir kejadian laka lantas di wilkum Polda Aceh.

Di samping itu, ia juga mengajak masyarakat dan seluruh stakeholder untuk mendukung kepolisian, dalam hal ini Ditlantas Polda Aceh dan jajaran, dengan mematuhi rambu-rambu dan tertib dalam berlalu lintas.

Berita Terkait

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat
TAGANA dan TKSK Bergerak Cepat Tangani Banjir, Wakil Bupati Aceh Besar Cek. Kesiapan
Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi
Banjir Lumpuhkan Arteri Binjai-Medan, Polda Sumut Hadir Berikan Solusi Lewat Pengawalan di Tol
Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan
Polda Sumut Update Penanganan Bencana: 148 Kejadian di 12 Kab/Kota, 1.030 Personel Dikerahkan
Gempa M 6,3 Guncang Simeulue, Warga Panik Berhamburan dan Sejumlah Fasilitas Umum Dilaporkan Rusak
Hujan Deras Lumpuhkan Aktivitas di Aceh: Listrik Padam, Wilayah Terisolir, Warga Padati Kafe dan Warkop TU Abdullah Pulo

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 19:05 WIB

Ops Zebra Toba 2025, Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialiasi di Jalan Parapat

Kamis, 27 November 2025 - 16:44 WIB

Penanganan Cepat Bencana Taput: 9 Warga Ditemukan Meninggal, 31 Masih Dicari, 134 Mengungsi

Kamis, 27 November 2025 - 16:39 WIB

Banjir Lumpuhkan Arteri Binjai-Medan, Polda Sumut Hadir Berikan Solusi Lewat Pengawalan di Tol

Kamis, 27 November 2025 - 16:32 WIB

Update Terbaru Bencana Sumatera Utara: 221 Kejadian, 212 Korban, Polri Maksimalkan Penanganan di Lapangan

Rabu, 26 November 2025 - 23:47 WIB

Peningkatan Stabilitas Keamanan, Lapas Tebing Tinggi Lakukan Koordinasi Dengan Polda Sumut

Rabu, 26 November 2025 - 23:38 WIB

Di tengah Cuaca Ekstrim, Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Kontrol Blok Hunian

Rabu, 26 November 2025 - 23:25 WIB

Semarak HUT Kemenimipas ke-1, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pagelaran Kreativitas Warga Binaan

Rabu, 26 November 2025 - 23:16 WIB

Lembaga Bantuan Hukum Trisila Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK Dan 10 PMi ilegal oleh imigrasi Tanjungbalai

Berita Terbaru