MoU Kerjasama IAIN Langsa dan KontraS Aceh Optimalkan Kemitraan 

Zul

- Redaksi

Rabu, 25 Juni 2025 - 13:26 WIB

20247 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nota kesepahaman tingkatkan kerjasama antara IAIN Zawiyah Cot Kala Langsa dan KontraS Aceh (Foto : Istimewa)

TIMELINES INEWS INVESTIGASI| LANGSA

Kota Langsa – Penandatanganan nota kesepahaman Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Zawiyah Cot Kala Langsa bersama Komisi Untuk Orang Hilang dan Tindak Kekerasan (KontraS) Aceh tentang Tridharma Perguruan Tinggi dan Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), Selasa 24 Juni 2025.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nota ini ditandatangi secara simbolis oleh Dekan FUAD Dr. T. Wildan, MA, selaku perwakilan pihak pertama dan Koordinator KontraS Aceh Azharul Husna selaku pihak kedua.

Kegiatan tersebut dilakukan tepat sebelum digelarnya Diseminasi Daftar Inventarisasi Masalah dan Evaluasi Kebijakan Qanun Aceh No 4 Tahun 2016 dan dihadiri Wakil Dekan III FUAD IAIN Langsa Dr. Danil Putra Arisandi, M.Kom.I, Ketua Program Studi Pemikiran Politik Islam FUAD Yogi Febriandi, M.Sos, di Ruang Pertemuan setempat.

Dr. T. Wildan, MA, dalam keterangannya kepada Timelinesinews.com menjelaskan nota kesepahaman ini dalam rangka mengoptimalkan prinsip kemitraan yang saling memberikan manfaat.

“Dengan tujuan untuk meningkatkan kerja sama para pihak dalam mengoptimalkan sumber daya yang dimiliki oleh kedua belah pihak secara terencana, terukur, terpadu, sistematis, efektif dan efisien serta pengembangan institusi serta meningkatkan program kerja para pihak,” ungkap Dr. T. Wildan.

Ruang lingkup Nota Kesepahaman ini meliputi:

1. Pengembangan Tri Dharma Perguruan Tinggi (Kegiatan bidang Pendidikan dan Penelitian serta Pengabdian Kepada Masyarakat);

2. Pemberdayaan Sumber Daya Manusia (Dosen dan Mahasiswa);

3. Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia;

4. Pemanfaatan Tenaga Ahli;

5. Pelaksanaan Magang/Praktik Kerja Mahasiswa dan;

6. Kegiatan lainnya yang disetujui kedua belah pihak.

Selanjutnya, “Kita akan membuat program atau rencana tindak yang tercakup dalam keseluruhan dari Nota Kesepahaman ini, dan pelaksanaan teknis program atau rencana tindak lanjut sebagaimana kesepakatannya,” pungkas Dekan FUAD IAIN Langsa.

Berita Terkait

Muaythai Aceh Barat Raih Juara Umum III di Kejurda Aceh 2025
Rutan Tanjung Tanamkan Jiwa Nasionalisme, Libatkan Warga Binaan dalam Upacara Bendera
Kontes Buah Kakao 2025 di Aceh Tenggara, 250 Peserta Unjuk Hasil Panen Terbaik Demi Mengangkat Kembali Kejayaan Kakao Sepakat Segenep
Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pelaku Penganiayaan Berat Terhadap Adik Kandung
Sidang TPP Klien Dewasa: Sinergi dalam Memberikan Rekomendasi yang Objektif Dan Transparan
Petugas Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Pembukaan Kotak Pengaduan Warga Binaan
Tingkatkan Kedisiplinan dan Keamanan, Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Kontrol Blok Hunian
Lapas Kelas IIA Binjai Gelar Razia Gabungan Bersama Polres Binjai, Wujudkan 13 Akselerasi Menteri Imigrasi Dan Pemasyarakatan

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 21:40 WIB

Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pelaku Penganiayaan Berat Terhadap Adik Kandung

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:42 WIB

Tingkatkan Kedisiplinan dan Keamanan, Lapas Kelas IIA Binjai Laksanakan Kontrol Blok Hunian

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Lapas Kelas IIA Binjai Gelar Razia Gabungan Bersama Polres Binjai, Wujudkan 13 Akselerasi Menteri Imigrasi Dan Pemasyarakatan

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:17 WIB

Pemenuhan Hak Dasar Warga Binaan Lapas Kelas I Medan Bagikan Perlengkapan Makan, Minum, dan Sandang untuk 2.884 Warga Binaan

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:06 WIB

Lapas Padangsidimpuan Wujudkan Hak Pendidikan Warga Binaan Lewat Program Baca Tulis

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:58 WIB

Petugas Kesehatan Di Lapas Padangsidimpuan Lakukan Cek Kesehatan untuk Warga Binaan Wanita

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:51 WIB

Lapas Padangsidimpuan Gelar Pembelajaran Iqra dan Al-Quran di Mesjid Al-Ikhlas

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:42 WIB

Lapas Perempuan Medan Gelar Tes Urine, Pertegas Komitmen Lingkungan Zero Narkoba

Berita Terbaru