Lapas Padangsidimpuan Rutin Berikan Life Skill Bagi Warga Binaan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 11 Oktober 2024 - 14:28 WIB

20216 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

11/10/2024

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Padangsidimpuan rutin melakukan pembinaan dalam bentuk keterampilan kepada warga binaan untuk menjadi bekal ketika selesai menjalani masa tahanan, seperti kegiatan pembinaan kemandirian las listrik dan pembuatan hasil kerajinan tangan dari batok kelapa serta mainan anak-anak, Jumat (11/20/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini ada sekitar 20 orang WBP Lapas Padangsidimpuan yang bekerja di bengkel Bimker (Bimbingan Kerja).
“Diharapkan dengan mengikuti kegiatan pembinaan kemandirian ini mereka bisa menciptakan lapangan kerja atau mencari pekerjaan setelah bebas nantinya,” ucap Kepala Sub Seksi Kegiatan Kerja, Rudi Nasution.

Beberapa produk hasil keterampilan tangan seperti celengan, asbak, Vas bunga, tempat tisu, dan mainan anak-anak dikerjakan langsung di bengkel kerja lapas dengan pengawasan yang ketat oleh staf Bimker, Mandala Manullang. Dan produk hasil karya warga binaan juga akan dipasarkan secara online dan pihak Lapas juga telah bekerja sama dengan beberapa instansi yang ada di Kota Padangsidimpuan.

Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIB Padangsidimpuan, Edison Tampubolon, SH, MH, mengapresiasi ketekunan petugas dalam membina dan membimbing warga binaan tersebut. “Semoga dapat berguna untuk mencari pekerjaan atau membuka usaha pada saat selesai menjalani pidana dan kembali kepada masyarakat, menjadi warga masyarakat yang baik, serta tidak mengulangi perbuatan yang melanggar hukum,” pesannya.

Kalapas juga menerangkan, bahwa dasarnya petugas lapas adalah merangkul dan memberi keterampilan pada mereka, sehingga timbul kembali rasa percaya warga binaan. Petugas lapas selalu mengingatkan kepada warga binaan untuk berpikir ulang untuk sebelum melakukan pelanggaran. Terangnya.

#kemenkumhamri
#kemenkumhamsumut
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Berita Terkait

Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Kembali Gelar Razia Kamar Hunian, Temukan Barang Terlarang
Petugas Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Giat Kontrol Malam Tegaskan Keamanan Dan Ketertiban Dalam Melaksanakan Tugas Keamanan Dan Ketertiban
Polda Sumut dan Konsulat Jenderal Malaysia Perkuat Sinergi Keamanan Lewat Program Lawatan Akademik Sespimti Polri
Komitmen Penuhi Kebutuhan Dasar WBP, Lapas Pemuda Langkat Terima Barang Ditjen Pemasyarakatan berupa Peralatan Makan Minum
Lapas Kelas IIA Binjai Gelar Tes Urine Mendadak Bagi WBP Tamping
Lapas Kelas IIA Binjai Terima Kunjungan Tim Monev Bantuan Hukum dari Kanwil Kemenkumham Sumut
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pelatihan Bakery untuk Tingkatkan Kemandirian Warga Binaan
Lapas Kelas I Medan Bentuk Panitia Natal Tahun 2025

Berita Terkait

Rabu, 22 Oktober 2025 - 22:36 WIB

Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Kembali Gelar Razia Kamar Hunian, Temukan Barang Terlarang

Rabu, 22 Oktober 2025 - 22:29 WIB

Petugas Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Giat Kontrol Malam Tegaskan Keamanan Dan Ketertiban Dalam Melaksanakan Tugas Keamanan Dan Ketertiban

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:41 WIB

Komitmen Penuhi Kebutuhan Dasar WBP, Lapas Pemuda Langkat Terima Barang Ditjen Pemasyarakatan berupa Peralatan Makan Minum

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:33 WIB

Lapas Kelas IIA Binjai Gelar Tes Urine Mendadak Bagi WBP Tamping

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:24 WIB

Lapas Kelas IIA Binjai Terima Kunjungan Tim Monev Bantuan Hukum dari Kanwil Kemenkumham Sumut

Rabu, 22 Oktober 2025 - 20:56 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pelatihan Bakery untuk Tingkatkan Kemandirian Warga Binaan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 20:51 WIB

Polda Aceh Kumpulkan 719 Kantong Darah Pada Peringatan Hari Jadi ke-74 Humas Polri

Rabu, 22 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Lapas Kelas I Medan Bentuk Panitia Natal Tahun 2025

Berita Terbaru

KALIMANTAN SELATAN

Rutan Tanjung Panen Kangkung Dan Terong Dukung Program Ketahanan Pangan

Rabu, 22 Okt 2025 - 22:13 WIB