Polsek Teluk Mengkudu Polres Serdang Bedagai – Sumut, PAM Sholat Tarawih Di beberapa Mesjid.

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 16 Maret 2024 - 22:57 WIB

20240 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TLii | SUMUT | MEDAN | SERGAI, Personil Polsek Teluk Mengkudu Polres Serdang Bedagai (Sergai) Aiptu J. Sinaga selaku Pawas, bersama Aiptu J.R. Hasibuan, dan Bripka R.F. Marbun melaksanakan Pengamanan (PAM) Sholat Tarawih Ramadhan 1445 H dibeberapa Mesjid dalam wilayah hukumnya, Jum’at, (16/03/2024).

Kegiatan ini dilaksanakan dengan menyambangi beberapa Mesjid seperti : Mesjid Al-Ikhlas l, Mesjid Al-Mubarok, Mesjid Nurul Huda, Musholla An Nur, dan Mesjid Al-Ikhlas, kabupaten Sergai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aiptu J. Sinaga selaku Pawas menerangkan kepada pihak media Timelinesinews.com bahwa tujuan dilaksanakan Pengamanan ini yaitu guna memberikan rasa nyaman bagi Jemaah yang sedang melaksanakan Sholat Tarawih, Jelasnya.

Personil Polsek Teluk Mengkudu juga memberikan himbauan kepada jamaah untuk bersama-sama mendukung, dan menciptakan situasi Kamtibmas yang aman kondusif, dan personil berpesan kepada Jamaah, agar menyampaikan kepada keluarga, maupun masyarakat lainnya agar bersinergi dalam menjaga kondusifitas Kamtibmas, Jelas J.Sinaga.

Selain itu, personil Polsek Teluk mengkudu juga menasehati anak-anak agar tidak bermain petasan, Mercon, dan kembang api terutama disaat berlangsungnya Sholat Tarawih, Selama pelaksanaan Ibadah Sholat Tarawih, situasi terpantau aman, dan kondusif. Tutup J. Sinaga. (Suheri)

Berita Terkait

Hujan Deras Picu Longsor di Panggoi, Polisi Imbau Warga di Area Tebing Tetap Waspada
Patroli Presisi Polresta Deliserdang Sampaikan Himbauan Kamtibmas kepada Masyarakat
Pemerintah Aceh, Salurkan Logistik Rescue, Perkuat Respons Bencana ke Aceh Tengah
TNI AD Manunggal Air, Kodam IM Bangun Sumur Bor di Semayon Bener Meriah.
STOP PRESS Wartawan atas nama Jaminan Kabiro Aceh Tenggara
STOP PRESS Wartawan a.n. Arjuna Sayudo Kabiro Gayo Lues
Kapolda Sumut Resmikan Dua SPPG di Serdang Bedagai, Tegaskan Komitmen Dukung Program MBG Nasional
Polres Lhokseumawe Berhasil meringkus Pelaku Penembakan di Jembatan Cot Kumbang

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 22:55 WIB

Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan

Rabu, 26 November 2025 - 13:38 WIB

KN SAR SANJAYA Berhasil Evakuasi KM Jaya Mandiri 5 Yang Karam Di Perairan Kuala Tanjungbalai Asahan

Selasa, 25 November 2025 - 19:58 WIB

Aksi Serbu Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Ketua Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 17:38 WIB

Aksi SERBU Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 13:21 WIB

Imigrasi klas II TPI Tanjungbalai Asahan Cacat Prosedur Terkait Tangkap Lepas 10 PMI Ilegal Dan 4 ABK

Senin, 24 November 2025 - 16:31 WIB

TNI AL Lanal TBA Gagalkan Penyelundupan 1,5kg Sabu Di Pesisir Bagan Asahan

Sabtu, 22 November 2025 - 10:09 WIB

Ketua SERBU Soroti Kinerja Lanal Tanjungbalai Asahan Harus Bertanggung Jawab Atas Penanganan Ball Press

Jumat, 21 November 2025 - 18:01 WIB

SERBU Gelar Aksi Demo Siram Diri pakai Air Limbah,Desak Penutupan Gudang Ikan Asin UD MATAK Yang Diduga Cemari Lingkungan

Berita Terbaru