Hari Bakti Kementerian Imigrasi Dan Pemasyarakatan ke-1 Rutan Tanjung Pura Gelar Tasyakuran Dengan Penuh Kebersamaan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 19 November 2025 - 23:25 WIB

2047 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | RUTAN KLS IIB TANJUNG PURA

19/11/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Tanjung Pura Dalam rangka memperingati Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025, Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Tanjung Pura melaksanakan tasyakuran dengan penuh kebersamaan yang dilaksanakan di Aula Rutan Tanjung Pura. Rabu (19/11)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mengusung tema “Satu Langkah, Satu Semangat, Satu Pengabdian untuk Bangsa”, kegiatan tasyakuran ini menjadi momen penting dalam meningkatkan rasa syukur serta meneguhkan komitmen seluruh jajaran dalam memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat.

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Polsek Tanjung Pura, Korawil II/Tanjung Pura, serta pihak Rumah Sakit Tanjung Pura dan pejabat struktural.

“Peringatan Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan yang pertama ini bukan hanya sekedar seremonial tetapi menjadi momen penting bagi kita semua, khususnya jajaran Rutan Tanjung Pura agar terus meningkatkan pelayanan serta dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat” ujar Fransisco

Selain itu, Karutan Tanjung Pura juga menceritakan Sejarah terbentuknya Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan serta mengajak seluruh jajaran dan forkopimda untuk terus memberikan pelayanan terbaik dan mendukung penuh 13 Program Akselerasi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan serta Program Asta Cita Presiden Republik Indonesia.
Serangkaian acara tasyakuran dilaksanakan dan diakhiri dengan pemotongan tumpeng sebagai bentuk rasa syukur atas satu tahun perjalanan Kemenimipas dalam memberikan pengabdian kepada bangsa. Suasan penuh kebersamaan terjalin antara jajaran Rutan Tanjung Pura dengan forkopimda dan memanfaatkan momen ini dengan mempererat silaturahmi.

Rutan Tanjung Pura terus berkomitmen dalam memberikan pelayanan terbaik dengan penuh “satu langkah, satu semangat, satu pengabdian untuk bangsa” serta terus memberikan energi baru dalam menghadirkan pemasyarakatan yang PATEN (Profesional, Akuntabel, Transparan, Energik, dan Nyaman), Tutupnya.

#kemenimipas #ditjenpas #pemasyarakatan #pemasyarakatansumut #guardandguide #infoimipas #sahabatrutapura #imipasprima

(***)

Berita Terkait

Peningkatan Stabilitas Keamanan, Lapas Tebing Tinggi Lakukan Koordinasi Dengan Polda Sumut
Di tengah Cuaca Ekstrim, Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Kontrol Blok Hunian
Semarak HUT Kemenimipas ke-1, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pagelaran Kreativitas Warga Binaan
Lembaga Bantuan Hukum Trisila Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK Dan 10 PMi ilegal oleh imigrasi Tanjungbalai
Lapas Perempuan Medan Tutup Pelatihan Kemandirian Bidang Handycraft untuk Warga Binaan
Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan
Kajati Sumatera Utara Dr. Harli Siregar, SH., M.Hum: Restorative Justice Bebaskan Tersangka Dan Pulihkan Hubungan Sosial Di Masyarakat
Pelaku Begal Di Gang Jagung Marelan Ditangkap Satreskrim Polres Pelabuhan Belawan

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 22:55 WIB

Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan

Rabu, 26 November 2025 - 13:38 WIB

KN SAR SANJAYA Berhasil Evakuasi KM Jaya Mandiri 5 Yang Karam Di Perairan Kuala Tanjungbalai Asahan

Selasa, 25 November 2025 - 19:58 WIB

Aksi Serbu Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Ketua Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 17:38 WIB

Aksi SERBU Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 13:21 WIB

Imigrasi klas II TPI Tanjungbalai Asahan Cacat Prosedur Terkait Tangkap Lepas 10 PMI Ilegal Dan 4 ABK

Senin, 24 November 2025 - 16:31 WIB

TNI AL Lanal TBA Gagalkan Penyelundupan 1,5kg Sabu Di Pesisir Bagan Asahan

Sabtu, 22 November 2025 - 10:09 WIB

Ketua SERBU Soroti Kinerja Lanal Tanjungbalai Asahan Harus Bertanggung Jawab Atas Penanganan Ball Press

Jumat, 21 November 2025 - 18:01 WIB

SERBU Gelar Aksi Demo Siram Diri pakai Air Limbah,Desak Penutupan Gudang Ikan Asin UD MATAK Yang Diduga Cemari Lingkungan

Berita Terbaru