Kapolres Sabang Dapat Hadiah Lagu dari Danlanud pada Hari Bhayangkara

SAMSUL EDI, S.HUT., M.Kv

- Redaksi

Sabtu, 29 Juni 2024 - 14:13 WIB

20437 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Kapolres Sabang Dapat Hadiah Lagu dari Danlanud pada Hari Bhayangkara

*Kapolres Sabang Dapat Hadiah Lagu dari Danlanud pada Hari Bhayangkara

TIMELINES INEWS>>Sabang — _Kami prajurit bhayangkara, di ujung barat nusantara. Kami bangga mengabdi, menjadi polri yang presisi_.

Begitulah sepenggal lirik lagu yang diciptakan khusus oleh Danlanud Maimun Saleh (MUS) Sabang Letkol Pnb Irdhian Krisnayogi kepada Kapolres Sabang AKBP Erwan pada hari ulang tahun (HUT) ke-78 bhayangkara.

Lagu yang lengkap dengan visualnya itu memperlihatkan kegiatan Kapolres Sabang beserta personel saat mengayomi dan melayani masyarakat, pembagian sembako, bakti sosial, hingga sinergisitas TNI-Polri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Sabang Dapat Hadiah Lagu dari Danlanud pada Hari Bhayangkara

 

Video itu juga memperlihatkan besarnya dedikasi personel Polres Sabang dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di ujung barat nusantara.

 

Lagu yang menjadi kado istimewa bagi Kapolres Sabang itu juga wujud penghargaan dari Danlanud atas perannya dalam menjaga keamanan dan memberikan pelayanan presisi kepada masyarakat Sabang.

 

“Terima kasih kepada Danlanud beserta personel yang telah memberinya kejutan, berupa lagu beserta visualnya sebagai wujud apresiasi dan dukungan kepada Polres Sabang,” ucap Kapolres Sabang AKBP Erwan, saat dikonfirmasi, Jumat, 28 Juni 2024.

 

Erwan juga mengungkapkan rasa bahagianya atas kado istimewa yang diberikan Danlanud, apalagi pada momen Hari Bhayangkara.

 

“Terima kasih kepada Danlanud Sabang atas hadiah istimewa pada peringatan Hari Bhayangkara ke-78. Hal ini dapat menjadi momentum untuk menguatkan solidaritas, membangun sinergisitas dan semangat dalam menjalankan tugas mulia sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat,” katanya.

Berita Terkait

Hujan Deras Lumpuhkan Aktivitas di Aceh: Listrik Padam, Wilayah Terisolir, Warga Padati Kafe dan Warkop TU Abdullah Pulo
Dinas Sosial Aceh Kerahkan TAGANA Siaga Penuh Hadapi Cuaca Ekstrem
Sungai Kala Tripe Mengamuk: Akses ke Tripe Jaya Putus, Warga Terkurung Banjir
Longsor dan Pohon Tumbang Tutup Akses Lintas Desa Persada Tongra–BabahRot
Polres Humbahas dan Pemkab Bergerak Cepat Tangani Longsor di Wilayah Pakkat
THM Blue Night Resmi Ditutup Libatkan Personil Gabungan
Polda Sumut Perkuat Operasi Kemanusiaan, Tambah Tim Dokkes hingga Bid TIK Lengkap dengan Peralatan Teknologi Bencana
Jalinsum Sipirok–Taput Lumpuh Total Akibat Longsor, Polisi Imbau Pengendara Cari Jalur Alternatif

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 22:55 WIB

Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan

Rabu, 26 November 2025 - 13:38 WIB

KN SAR SANJAYA Berhasil Evakuasi KM Jaya Mandiri 5 Yang Karam Di Perairan Kuala Tanjungbalai Asahan

Selasa, 25 November 2025 - 19:58 WIB

Aksi Serbu Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Ketua Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 17:38 WIB

Aksi SERBU Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 13:21 WIB

Imigrasi klas II TPI Tanjungbalai Asahan Cacat Prosedur Terkait Tangkap Lepas 10 PMI Ilegal Dan 4 ABK

Senin, 24 November 2025 - 16:31 WIB

TNI AL Lanal TBA Gagalkan Penyelundupan 1,5kg Sabu Di Pesisir Bagan Asahan

Sabtu, 22 November 2025 - 10:09 WIB

Ketua SERBU Soroti Kinerja Lanal Tanjungbalai Asahan Harus Bertanggung Jawab Atas Penanganan Ball Press

Jumat, 21 November 2025 - 18:01 WIB

SERBU Gelar Aksi Demo Siram Diri pakai Air Limbah,Desak Penutupan Gudang Ikan Asin UD MATAK Yang Diduga Cemari Lingkungan

Berita Terbaru