Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Silaturahmi Dandim 0208/AS Yang Baru

RR

- Redaksi

Rabu, 2 Juli 2025 - 13:26 WIB

20106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii//Tanjungbalai//Sumut

 

Tanjungbalai- Wali Kota Tanjungbalai, Mahyaruddin Salim didampingi Sekretaris Daerah Nurmalini Marpaung dan Asisten Ekbang Muslim menerima kunjungan kerja sekaligus silaturahmi Komandan Kodim 0208/Asahan Letkol Inf Edi Syahputra bertempat di ruang kerja Wali Kota, Selasa (1/7/2025)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kedatangan Dandim 0208/AS disambut hangat oleh Wali Kota Mahyaruddin. Kegiatan ini menjadi momentum penting dalam mempererat hubungan antara TNI dan Pemerintah Daerah, sekaligus memperkuat sinergi dalam menjaga stabilitas dan pembangunan wilayah.

Dalam sambutannya, Dandim 0208/Asahan Letkol Inf Edi Syahputra menyampaikan, “apresiasi atas sambutan Wali Kota Tanjungbalai serta menegaskan komitmen Kodim 0208/Asahan dalam mendukung setiap program yang dicanangkan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tanjungbalai mewujudkan Tanjungbalai EMAS, baik dalam bidang pertahanan teritorial, ketahanan pangan, maupun kegiatan sosial kemasyarakatan.”

Sementara itu, Wali Kota Mahyaruddin menyampaikan terimakasih atas kunjungan Dandim 0208/AS, beliau menyampaikan, “pentingnya sinergitas antara TNI, pemerintah daerah, dan masyarakat dalam menjaga kondusivitas wilayah serta mendorong pembangunan daerah yang berkelanjutan mewujudkan Tanjungbalai EMAS (Elok, Maju, Agamais dan Sejahtera).”

Kegiatan kunjungan kerja ini juga diisi dengan ramah tamah dan dialog santai bersama, yang berlangsung dalam suasana akrab dan penuh kekeluargaan,(RR)

Berita Terkait

Lembaga Bantuan Hukum Trisila Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK Dan 10 PMi ilegal oleh imigrasi Tanjungbalai
Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan
KN SAR SANJAYA Berhasil Evakuasi KM Jaya Mandiri 5 Yang Karam Di Perairan Kuala Tanjungbalai Asahan
Aksi Serbu Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Ketua Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju
Aksi SERBU Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju
Imigrasi klas II TPI Tanjungbalai Asahan Cacat Prosedur Terkait Tangkap Lepas 10 PMI Ilegal Dan 4 ABK
TNI AL Lanal TBA Gagalkan Penyelundupan 1,5kg Sabu Di Pesisir Bagan Asahan
Ketua SERBU Soroti Kinerja Lanal Tanjungbalai Asahan Harus Bertanggung Jawab Atas Penanganan Ball Press

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 11:08 WIB

Beras Impor 250 Ton di Sabang Diizinkan Masuk, Tapi Dilarang Keluar Daerah Pabean

Selasa, 25 November 2025 - 16:41 WIB

BNN Aceh Musnahkan 54 Kg Narkotika,Ungkap Modus Peredaran Lintas Kabupaten

Selasa, 25 November 2025 - 11:54 WIB

Beras Impor Sabang Dinilai Ilegal oleh Mentan, Pemerintah Aceh dan BPKS Angkat Bicara

Senin, 24 November 2025 - 22:54 WIB

Wagub Fadhlullah Sambut Kedatangan Menteri Kebudayaan Jelang Maulid Akbar

Senin, 24 November 2025 - 20:41 WIB

Bupati Pidie Jaya Hapus Pasung, Pulihkan Harapan Dua Warga ODGJ Resmi Dibebaskan dan Dibawa ke RSJ Banda Aceh

Sabtu, 22 November 2025 - 20:17 WIB

Nasir Djamil Apresiasi Peran Polri dalam Penangkapan Alice Guo, yang Kini Dijatuhi Hukuman Seumur Hidup di Manila

Kamis, 20 November 2025 - 19:03 WIB

Polri dan Instansi Terkait Musnahkan 51,75 Hektare Ladang Ganja di Gayo Lues

Jumat, 14 November 2025 - 19:35 WIB

Ketua Operasi LSM Bintang Rime Aceh, Zulfan S.Kom, Hadiri Acara “Diplomasi Kopi dan Puisi” di Jakarta

Berita Terbaru