Polresta Deli Serdang Gencarkan Patroli Hingga Pagi Hari untuk Cegah Aksi Kejahatan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 6 November 2025 - 08:28 WIB

2046 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | KAPOLRESTA DELI SERDANG

06/11/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Deli Serdang Polresta Deli Serdang bersama jajaran terus meningkatkan kegiatan patroli malam hingga pagi hari sebagai langkah preventif dalam mengantisipasi tindak kejahatan jalanan seperti 3C (pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan kekerasan, dan pencurian kendaraan bermotor), serta aksi geng motor dan tawuran di wilayah hukumnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolresta Deli Serdang, Kombes Pol Hendria Lesmana, S.I.K., M.Si, menjelaskan bahwa kegiatan patroli tidak hanya sekadar berkeliling, namun juga diisi dengan dialog bersama masyarakat untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat).

“Kegiatan patroli ini merupakan langkah preventif untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas. Kehadiran personel Polri di lapangan diharapkan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta menekan angka kriminalitas di wilayah hukum Polresta Deli Serdang,” ujar Kapolresta.

Patroli Blue Light tersebut menyasar sejumlah lokasi strategis dan rawan kejahatan, seperti Alun-alun Pemkab Deli Serdang, Kantor Bupati Deli Serdang, kawasan perkotaan, pemukiman masyarakat, serta pos kamling.

Selain berpatroli, personel juga aktif berdialog dengan warga untuk mengedukasi mereka agar berperan aktif menjaga keamanan lingkungan dan segera melapor kepada pihak kepolisian bila menemukan hal-hal yang mencurigakan.

“Kami juga memberikan imbauan kamtibmas agar masyarakat selalu waspada dalam beraktivitas sehari-hari serta ikut berperan menjaga keamanan di lingkungannya,” tambah Kapolresta.

Melalui kegiatan patroli rutin ini, Polresta Deli Serdang berkomitmen untuk terus meningkatkan rasa aman dan nyaman bagi seluruh masyarakat, sekaligus membangun sinergi dengan warga dalam mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah Kabupaten Deli Serdang, Pungkasnya.

(***)

Berita Terkait

Peningkatan Stabilitas Keamanan, Lapas Tebing Tinggi Lakukan Koordinasi Dengan Polda Sumut
Di tengah Cuaca Ekstrim, Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Kontrol Blok Hunian
Semarak HUT Kemenimipas ke-1, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Pagelaran Kreativitas Warga Binaan
Lembaga Bantuan Hukum Trisila Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK Dan 10 PMi ilegal oleh imigrasi Tanjungbalai
Lapas Perempuan Medan Tutup Pelatihan Kemandirian Bidang Handycraft untuk Warga Binaan
Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan
Kajati Sumatera Utara Dr. Harli Siregar, SH., M.Hum: Restorative Justice Bebaskan Tersangka Dan Pulihkan Hubungan Sosial Di Masyarakat
Pelaku Begal Di Gang Jagung Marelan Ditangkap Satreskrim Polres Pelabuhan Belawan

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 22:55 WIB

Advokat Marthin Lase, SH, C.PS, Soroti Dugaan Tangkap Lepas 4 ABK KM Aqil Jaya Dan 10 PMI ilegal Oleh imigrasi Tanjungbalai Asahan

Rabu, 26 November 2025 - 13:38 WIB

KN SAR SANJAYA Berhasil Evakuasi KM Jaya Mandiri 5 Yang Karam Di Perairan Kuala Tanjungbalai Asahan

Selasa, 25 November 2025 - 19:58 WIB

Aksi Serbu Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Ketua Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 17:38 WIB

Aksi SERBU Memanas Di Kantor Imigrasi Tanjungbalai Asahan, Bung Adam Panjat Pagar Dan Buka Baju

Selasa, 25 November 2025 - 13:21 WIB

Imigrasi klas II TPI Tanjungbalai Asahan Cacat Prosedur Terkait Tangkap Lepas 10 PMI Ilegal Dan 4 ABK

Senin, 24 November 2025 - 16:31 WIB

TNI AL Lanal TBA Gagalkan Penyelundupan 1,5kg Sabu Di Pesisir Bagan Asahan

Sabtu, 22 November 2025 - 10:09 WIB

Ketua SERBU Soroti Kinerja Lanal Tanjungbalai Asahan Harus Bertanggung Jawab Atas Penanganan Ball Press

Jumat, 21 November 2025 - 18:01 WIB

SERBU Gelar Aksi Demo Siram Diri pakai Air Limbah,Desak Penutupan Gudang Ikan Asin UD MATAK Yang Diduga Cemari Lingkungan

Berita Terbaru